Kamis, 05 Oktober 2023  
 
Buang Ban Kapten, Ronaldo Dibela Pelatih

Rahmad | Olahraga
Selasa, 30 Maret 2021 - 08:23:27 WIB


TERKAIT:
   
 

TIRASKITA.COM - Pelatih Portugal Fernando Santos membela aksi Cristiano Ronaldo yang sempat membuang ban kapten dalam laga lawan Serbia dan menyatakan CR7 tetap bakal jadi kapten Portugal.

Santos menganggap Ronaldo tetap layak dicontoh oleh pemain-pemain muda Portugal. Aksi Ronaldo di laga lawan Serbia dianggap Santos hanya sebagaI bentuk kekesalan sesaat.

"Itu hanyalah momen penuh frustrasi. Cristiano Ronaldo bakal tetap jadi kapten. Dia adalah contoh bagi semua orang," kata Santos dikutip dari Football Italia.

Santos menganggap aksi protes Ronaldo itu tidak mengarah pada rekan setim sehingga tidak berpengaruh pada posisi kapten Ronaldo.

"Bila dia menyerang pelatih atau rekan setim, barulah kami berpikir tentang itu [pergantian kapten], namun tidak ada yang terjadi."

"Dia selalu ingin menang, dan dia sangat frustrasi. Dia adalah sosok yang selalu ingin memberikan segalanya untuk tim nasional," ujar Santos.

Ronaldo membuang ban kapten sebagai bentuk kekecewaannya pada laga lawan Serbia. Di laga tersebut, Ronaldo mampu mengirim bola melewati garis gawang sebelum dibuang oleh bek Serbia saat injury time babak kedua.

Wasit tidak melihat hal tersebut sebagai gol dan ketiadaan goal line technology membuat keputusan wasit benar-benar berdasarkan pengamatan di lapangan.

Lantaran gol Ronaldo tidak disahkan wasit, laga Serbia vs Portugal pun berakhir dengan skor imbang 2-2.***

Sumber : cakaplah.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Shalat Istisqo Bersama Masyarakat, Pj Wali Kota Cimahi Berharap Hujan
  • Laporan 228 Orang Korban ATG kelompok PPADT Mulai di Proses Bareskrim
  • DPRD JABAR Terus Mengajak Masyarakat Untuk Selalu Mengamalkan Nilai Nilai Pancasila
  • Bupati Rohil Didampingi Dandim, Lepas Ratusan Peserta Fun Run 5K Meriahkan HUT ke-78 TNI
  • Rindam Jaya Gelar Pelantikan dan Penyumpahan Prajurit Tamtama TNI AD Gel. I TA. 2023
  • SMRC: Ganjar-Mahfud Unggul Jauh dari Prabowo-Erick & AMIN di Jatim
  • Omongan Ahok Terbukti, Dulu Tantang BPK Transparan, Terkuak BPK Terima Suap Rp 40 Miliar Kasus BTS
  • BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 M dan Fiktif Rp1,7 M di Kemendikbudristek
  • Peringati HUT TNI, Kodim 0620/Kab Cirebon, Laksanakan Berbagai Kegiatan
  •  
     
     
    Kamis, 21 April 2022 - 13:29:13 WIB
    Sekdako Perintahkan Aset RSD Madani dan Dinkes Segera Dipisah
    Selasa, 29 Desember 2020 - 13:50:22 WIB
    Istri Lagi Asyik Begituan, Tiba-Tiba Pintu Rumah Didobrak, Warga Masuk bersama Suami
    Selasa, 26 Oktober 2021 - 08:13:30 WIB
    Bupati kampar ; Sebanyak 178 Pamsimas Telah di bangun untuk Masyarakat Kampar
    Rabu, 31 Agustus 2022 - 11:04:36 WIB
    Pemerintah dan DPR Sepakati Usulan Naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh
    Kamis, 15 April 2021 - 10:47:41 WIB
    Kasus Suap di Indramayu, KPK Panggil 3 Anggota DPRD Jabar
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 21:45:35 WIB
    Keren... 6 Personel Polda Riau Raih Penghargaan Medali PBB
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 09:24:45 WIB
    Dr. Edi Ribut Harwanto Luncurkan Buku ‘Distortion Between Dogma And Democracy System’
    Rabu, 10 Maret 2021 - 08:26:17 WIB
    Pasar SP.1 Kijang Jaya Tapung Hilir Terbakar
    Rabu, 08 Maret 2023 - 18:33:26 WIB
    Asisten I Setdaprov Riau Ingin Pantun Dikembangkan ke Seluruh Daerah
    Sabtu, 10 Oktober 2020 - 19:25:39 WIB
    KSB Leuwi Gajah Kota Cimahi Lakukan Reboisasi Untuk Hindari Bencana Alam
    Rabu, 26 Februari 2020 - 12:34:09 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Laksanakan Sosialisasi Penerimaan CATAM TNI AD 2020
    Selasa, 28 Juli 2020 - 13:49:28 WIB
    Buka Advokasi Pangan, Bupati Ingatkan Jaga Pangan Sehat
    Sabtu, 30 Oktober 2021 - 11:51:50 WIB
    Siaga Darurat Karhutla Berakhir, Petugas Gabungan Tetap Siap Grak!
    Rabu, 27 Oktober 2021 - 08:03:15 WIB
    Harus Ada Pansus BUMD
    Selasa, 01 Agustus 2023 - 12:04:08 WIB
    Bangkitkan Rasa Kebersamaan & Nasionalisme, Pemkot Cimahi Bagikan 5000 Bendera Merah Putih
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved