Minggu, 28 April 2024  
 
Dispora Riau Seleksi Atlet untuk Empat Cabor Popnas 2023

Kah | Olahraga
Selasa, 06 Juni 2023 - 11:41:51 WIB

DisporaRiau
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,- Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Riau, mengadakan seleksi untuk Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) 2023 akhir pekan lalu. Namun, seleksi ini hanya untuk menjaring atlet empat cabang olahraga saja yakni atletik, voli, panahan, dan basket.

Seleksi digelar di venue masing-masing cabor yakni atletik di Stadion Atletik Sport Center Rumbai, panahan di venue panahan Kampus UIR Marpoyan, bola voli di Gelanggang Remaja Pekanbaru, basket di Hall Basket (Hall A) Sport Center Rumbai, mulai Jumat (2/6) dan berakhir Minggu (4/6). 

“Seleksi untuk atlet Popnas sudah selesai. Hasil seleksi akan diumumkan Senin pekan depan. Kami menunggu laporan tim seleksi, hingga hari ini baru panahan yang menyerahkan,” ujar Kadispora Riau, Boby Rahmat Selasa (6/6/2023)

Dijelaskannya, ada sebanyak 192 atlet yang menjalani seleksi ini. Untuk atletik, ada 72 peserta yang ikut seleksi. Jajaran pelatih mencari 8 putra dan 8 putri.Sedangkan untuk basket  ada 42 peserta seleksi dan jajaran pelatih mencari 12 pemain untuk satu tim putra.

Untuk bolavoli, ada 34 peserta yang ikut seleksi. Jajaran pelatih mencari satu tim putri yakni 12 pemain. Sedangkan untuk panahan, ada 44 peserta yang ikut seleksi dan jajaran pelatih mencari 7 putra dan 7 putri. Dispora Riau menggandeng pengprov cabor dalam seleksi ini. 

“Teknis seleksi dilaksanakan jajaran pelatih cabor,  namun Dispora Riau membuat modul seleksi untuk dijadikan tolak ukur,” kata Boby.

Untuk diketahui, Popnas 2023  dijadwalkan digelar di Palembang, Sumatera Selatan pada September mendtang. Riau akan mengikuti 20 cabor dari 22 yang dipertandingkan yakni angkat besi, atletik, balap sepeda, bola basket, bola voli indoor, bulutangkis, dayung, judo, karate, kempo, menembak, panahan, panjat tebing, pencak silat, renang, senam, sepaktakraw,  sepakbola, taekwondo, tenis lapangan, tinju, dan wushu.

Sumber : Mediacenter Riau/ji


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  •  
     
     
    Selasa, 22 September 2020 - 20:49:51 WIB
    Pabrik Minuman Kemasan Diduga Tak Miliki Izin dan Mencemari Lingkungan
    Jumat, 19 Maret 2021 - 07:24:40 WIB
    DPRD Jabar Gelar Vaksinasi Covid-19 Tahap Pertama
    Kamis, 14 Januari 2021 - 16:14:19 WIB
    Forkopimda Jabar Tebar Benih Ikan Lele, Nila, dan Patin Serta Menanam Pohon di Bojongsoang
    Selasa, 08 November 2022 - 18:33:41 WIB
    Pemkot Cimahi Sosialisasikan Penerapan SMP/MADRASAH Aman Bencana (SMAB)
    Rabu, 20 Mei 2020 - 12:40:52 WIB
    LAWAN COVID-19
    Wakil Ketua DPRD Riau Asri Auzar, Melepas Pendistribusian 1000 Paket Beras Kepada Warga
    Selasa, 09 Juni 2020 - 12:36:32 WIB
    Guna Mensosialisasikan Atau Menghimbau Seluruh Masyarakat
    Bupati Kampar Pimpin Apel Siaga Kedisiplinan Dalam rangka penerapan tatanan baru ‘New Normal”
    Jumat, 17 Juli 2020 - 09:30:16 WIB
    Partai Nasdem Dukung MaHir di Pilkada Kota Gunungsitoli
    Selasa, 03 Agustus 2021 - 11:18:09 WIB
    Pak Kapolda Riau, Tolong Kami! Anggota Bapak di Polres Rohil Bersubahat dengan Kelompok Mafia Tanah
    Kamis, 16 September 2021 - 12:31:17 WIB
    Dengan Tetap Memperhatikan Protkes, Dandim 1007/Banjarmasin, Berikan Jam Komandan
    Senin, 24 Januari 2022 - 09:19:48 WIB
    Anggota DPRD Jaqa Barat Pepep Saepul Hidayat Tekankan Empat Pilar Kebangsaan Sangat Vital
    Selasa, 13 April 2021 - 20:18:26 WIB
    Asep Subandi Kembali Pimpin PK Golkar Pelangiran
    Minggu, 01 Maret 2020 - 11:36:39 WIB
    Perdana Menteri Baru Malaysia Si Politikus Senior Berdarah Indonesia
    PM Baru Malaysia Muhyiddin Yassin, Anak Ulama asal Siak dan Ibu Berdarah Jawa
    Jumat, 28 Januari 2022 - 13:57:56 WIB
    Perjanjian Ekstradisi Indonesia–Singapura Akan Ciptakan Efek Gentar
    Senin, 15 Februari 2021 - 11:15:19 WIB
    Wagub Jabar Dampingi Wapres RI Tinjau Korban Banjir di Subang dan Karawang
    Jumat, 11 Juni 2021 - 08:46:13 WIB
    Silaturahmi Pimpinan Gereja ke Pengadilan Tinggi Pekanbaru
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved