Rabu, 24 April 2024  
 
BUMD Banyak Bermasalah, Gubri Segera Copot Jajaran Direksi dan Komisaris

Riswan L | Riau
Senin, 27 Juli 2020 - 16:35:12 WIB

Gubernur Riau Syamsuar.
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, Tiraskita.com - Gubernur Riau Syamsuar segera mengevaluasi kinerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). Jajaran direksi dan komisaris yang selama ini belum sepenuhnya bekerja untuk peningkatan kinerja BUMD plat merah ini, juga bakal diganti.

“Tadi sudah kita singgung. Jadi ini bukan saja terkait instansi pemerintah daerah, tapi juga termasuk BUMD kita," ujar Gubri, usai mengadakan rapat koordinasi bersama Inspektorat Riau, tentang tata kelola pemerintahan yang baik, Senin (27/7/2020).

Gubri menilai apa yang telah dijalankan oleh pimpinan yang ada di seluruh BUMD Riau, banyak yang bermasalah. Sehingga perlu dilakukan evaluasi terhadapi pimpinan agar ke depannya BUMD Riau bisa berjalan dengan baik.

“BUMD kan banyak masalah, terutama evalusi terhadap kinerja dari masing-masing direksi, komisaris. Tentunya dari situ kita benahi. Nanti akan kita mulai efektifkan kembali. Nanti ada orang yang kredibel, dan kita harapkan memperbaiki kinerja BUMD,” jelas Gubri.

Untuk diketahui, saat ini Pemprov Riau memiliki 7 BUMD. Sebagian ada yang hanya menyusu dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD). Bahkan ada yang tidak memberikan kontribusi sama sekali ke Pemprov.

Ke-tujuh perusahaan daerah plat merah tersebut adalah, PT Bank Riau Kepri, PT Penjaminan Kredit Daerah (Jamkrida), PT Sarana Pembangunan Riau (SPR), PT Permodalan Ekonomi Rakyat (PER), PT Pengembangan Investasi Riau (PIR), PT Riau Petroleum dan PT Riau Airlines (RAL). Dua BUMD terakhir (PT Riau Petroleum dan PT Riau Airlines (RAL), sama sekali tidak memberikan dividen kepada Pemprov.***

Sumber : RIAUMANDIRI.ID


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 08:58:57 WIB
    Ketua DPRD JABAR Hadiri Apel Kehormatan Dan Malam Renungan Suci Dalam Rangka HUT RI Ke 77
    Selasa, 09 Februari 2021 - 19:02:23 WIB
    HUT HPN 2021, Kapolri Minta Pers Bantu Tangkal Hoax Memecah Belah Bangsa
    Selasa, 02 Juni 2020 - 08:53:34 WIB
    LAWAN COVID-19
    Kapolres Inhil Berharap Masyarakat Tetap Menerapkan Protokol Kesehatan
    Rabu, 13 Januari 2021 - 20:23:38 WIB
    Kabupaten Rokan Hulu Tunda Vaksinasi Covid-19 Hingga Februari
    Senin, 03 April 2023 - 09:14:07 WIB
    Wakil Bupati Bengkalis, Hadiri Silaturahmi Bersama Presiden dan Petinggi Elit Parpol
    Selasa, 31 Agustus 2021 - 16:18:51 WIB
    Tiada Henti Korps Marinir TNI AL Terus Berupaya Perangi Covid-19
    Rabu, 17 Februari 2021 - 12:05:18 WIB
    Koramil Melaksanakan penegakkan protokol kesehatan ke masyarakat secara terus-menerus.
    Kamis, 18 Juni 2020 - 14:55:58 WIB
    Penyerahan Tersangka Dan Barang Bukti
    Nophy T Suoth : Perkara Karhutla PT Adei Platations And Industry Memasuki Tahap II
    Sabtu, 16 Januari 2021 - 20:02:37 WIB
    Lonjakan Kasus Baru Positif COVID-19 di Jabar Akibat Data Lama
    Minggu, 27 November 2022 - 18:52:39 WIB
    Sefianus Zai Lantik Pengurus PS.KNR 2022- 2024
    Senin, 21 Juni 2021 - 15:54:45 WIB
    Gubri Resmi Melantik H. Sukiman dan H. Indra Gunawan sebagai Bupati dan Wakil Bupati Rohul
    Rabu, 23 Desember 2020 - 15:28:45 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Hadiri Penyaluran BLT di Desa Binaan
    Kamis, 29 April 2021 - 07:42:44 WIB
    Komisi IV Sebut Revitalisasi Gedung Olahraga Sangkuriang Terkendala Proses Amdal
    Rabu, 07 April 2021 - 12:31:28 WIB
    Didampingi Kapolri, Panglima TNI Buka Latsitarda Nusantara Ke-41
    Rabu, 11 Maret 2020 - 08:47:39 WIB
    DUGAAN TELAH TERJADI SUAP MENYUAP
    Deddy Handoko Diperiksa KPK, terkait Terima Mobil Mewah dari Wawan. Adik Gubernur Atut
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved