Kamis, 09 Mei 2024  
 
PILKADA SERENTAK 2020
Ketua DPD PDI Perjuangan Riau Di Rekom Maju Cabup Pelalawan

Riswan L | Riau
Selasa, 11 Agustus 2020 - 13:48:22 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, Tiraskita.com - Dalam Rangka Pilkada Serentak Tahun 2020 Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) resmi merilis 75 Nama Bakal Paslon Pilkada se-Indonesia, 6 diantaranya merupakan Bakal Calon di Pilkada serentak di Riau.

Hal tersebut terungkap dalam vitual Dewan Pimpinan pusat ( DPP) PDIP dengan Dewan Pimpinan Daerah (DPD)  Se -Indonesian.yang oleh ketua umum PDIP Megawati Soekarnoputri bersama sekretaris jenderal PDIP Hasto Kristiyanto dan ketua Bidang Politik dan keamanan Puan Maharani di saat ini menjabat sebagai ketua DPR RI periode 2019-2024.

Dalam pantauan media ini terlihat  keenam Paslon asal Riau sudah berada dalam ruangan meeting di kantor DPD PDIP riau.Baek Paslon yang bersangkutan maupun yang diwakilin.

Keenam Paslon yang berasal dari kabupaten Bengkalis, kabupaten Rokan hulu, kabupaten Pelalawan, kabupaten Rokan hilir,Kota Duma, kabupaten Kepulauan Meranti.

Berikut nama- namanya:

Bengkalis: Kaderismanto - Sri Barat (Iyeth Bustami)

Pelalawan: H. Zukri - Nasaruddin

Kepulauan Meranti: Muhammad Adil - H Asmar

Rokan Hilir: Suyatno - Jamiluddin.

Dumai: Hendri Sandra - M Rizal Akbar

Rokan Hulu: Sukiman - Indra Gunawan (Ujang Lurah).

Dalam rangka rapat meeting yang dihadiri Ketua BP pemilu  PDIP Riau H.Syapurudin Poti S.H  dan sebagai ketua fraksi Pdip dprd riau hingga sampai saat ini berlangsung.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Samsat Salah Satu Penopang PAD JABAR, Komisi lll DPRD Harap Bisa Dongkrak
  • Mendagri Instruksikan Pemda Tingkatkan Kinerja Pengelolaan Sumberdaya Air & Dukung Forum Air Sedunia
  • Pentingnya Pendidikan Politik Bagi Perempuan Kota Cimahi
  • Peluang Usaha Mikro Harus Di Dukung Perda
  • Ketua PWI Pusat, Membandel Dan Cuekin Rekomendasi DK PWI
  • Imunisasi Dasar Lengkap & Universal Child Immunization, Pemkot Cimahi Gelar Review Penguatan
  • Jawaban Gubernur atas Ranperda, hingga Penutupan Masa Sidang DPRD JABAR
  • Sekretariat DPRD Jabar Terima Kunjungan Kerja BK DPRD Kota Sukabumi
  • DPRD Jabar Terima Kunjungan Kerja DPRD Provinsi Chungcheongnam-do Korea Selatan
  •  
     
     
    Senin, 10 Agustus 2020 - 20:42:14 WIB
    Lanud S Sukani Majalengka Adakan Tes Psikologi
    Sabtu, 03 Juli 2021 - 10:54:03 WIB
    Bupati Darma Wijaya Dilantik Jadi Ketua Majelis Pembimbing Cabang Gerakan Pramuka Sergai
    Selasa, 05 Januari 2021 - 10:04:53 WIB
    Dispora Rohul Keluarkan Surat Perpanjangan Masa Libur
    Minggu, 31 Mei 2020 - 09:26:19 WIB
    BANTUAN LANGSUNG TUNAI
    Bupati Kampar serahkan 147 KK BLT-DD di Desa Kuapan
    Senin, 09 Agustus 2021 - 11:52:26 WIB
    Kapolsek Dolok Masihul Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dosis 2
    Minggu, 13 Februari 2022 - 09:59:34 WIB
    Pertandingan Sepakbola Bupati Cup Dengan Total Hadiah Rp 250 Juta Resmi Dibuka Bupati Bakhtiar
    Jumat, 09 Oktober 2020 - 19:13:17 WIB
    Lawan Covid-19
    Pemkot Cimahi Jalankan Pembinaan dan Intervensi Sehat Siaga Aman Covid-19 Tahun 2020
    Senin, 31 Januari 2022 - 13:19:18 WIB
    Satpom Lanud S. Sukani Mengadakan Apel Kendaraan
    Senin, 20 September 2021 - 17:18:33 WIB
    Dankodiklatal Berikan Pembekalan Pada Siswa TNI AL Dikmata Angk XL/2 TA. 2021
    Selasa, 09 November 2021 - 14:15:14 WIB
    Satu Saksi Kasus Korupsi Beacukai di Bintan Meninggal
    Sabtu, 20 Februari 2021 - 09:16:25 WIB
    Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah 2021 Bersama Kodam III Siliwangi
    Kamis, 07 Oktober 2021 - 10:09:48 WIB
    Gubri Sudah Usulkan Syarat Penerbangan Gunakan Antigen
    Rabu, 01 Desember 2021 - 13:02:48 WIB
    Jelang Hari Armada, Danlanal Cirebon Bersama Ketua Jalasenastri Cabang 8 Korcab III DJA I, Sambangi
    Kamis, 10 Desember 2020 - 23:43:34 WIB
    Proyek Penimbunan Rp. 8 M Terkesan Terburu-buru
    Senin, 05 April 2021 - 16:57:01 WIB
    Pria Ini Bikin Sayembara untuk Temukan Istrinya dengan Hadiah Rp 75 Juta
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved