Kamis, 25 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Pendemi Covid-19, Peringatan Detik-detik Proklamasi HUT RI Hanya Lewat Telecomfrence

Riswan L | Riau
Kamis, 13 Agustus 2020 - 15:05:10 WIB


TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com – Pandemi Covid-19 yang masih melanda dunia termasuk Bangsa Indonesia, maka bertepatan peringatan Detik-detik Proklamasi dalam Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-75 tahun 2020 hanya dilakukan secara virtual atau vidio Telecomfrence.

Hal tersebut disampaikan Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto,SH saat memimpin rapat persiapan HUT RI ke-75 tahun 2020 di ruang rapat lantai III Kantor Bupati kampar Bangkinang Kota, selasa (11/8/20).

Lebih lanjut Catur Sugeng menyampaikan selain Detik-detik proklamasi secara telecom, berbagai kegiatan besar juga akan ditiadakan seperti biasanya. Adapun kegiatan yang ditiadakan antara lain seperti malam Taptu, malam renungan suci, Anjangsana, Resepsi Kenegaraan, Tabur Bunga Makan Pahlawan serta pemberian remisi dan penyerahan Satya lencana langsung diserahkan secara simbolis usai upacara pagi di lapangan kantor bupati kampar.

Peringatan Hut RI ke-75 yang jatuh pada senin, 17 Agustus 2020 tahun ini hanya dilakukan upacara di halaman kantor bupati kampar dengan peserta terbatas yang langsung sebagai pembina upacara adalah Bupati kampar Catur Sugeng Susanto.

Sementara sebagai Perwira Upacara dari Perwira dari Kodim 0313/KPR, Pemimpin Upacara dari Perwira Polres Kampar, Pengibar Bendera Merah Putih dari elumni paskibraka tahun 2019 antara lain M. Nur Shadri M. Ade Rahma Hidayat, Nabila Liwagisti, Helvira Rahma Sari serta Pembaca do’a Kaka Kemenang Kampar Alfian,M.Ag

Dalam upacara peserta antara lain Bupati memakai PDUB, TNI Polri PDU I, Pejabat eselon II Jas lengkap. Sementara untuk kegiatan Detik-detik proklamasi yang dilaksanakan di Balai Bupati yang dilakukan secara telecomprence bersama Presiden RI Jokowisodo hanya dibatasi sebanyak 50 oramg yang terdiri dari Bupati, Porkopimda, para Kadis, pimpinn Bank, BUMN dan pimpinan BUMD.(diskominfo)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  •  
     
     
    Sabtu, 03 Oktober 2020 - 20:15:30 WIB
    Fahmi Shahab Gugat Pihak Yang Unggah Lagu Kopi Dangdut ke YouTube Tanpa Izin
    Selasa, 06 April 2021 - 14:52:53 WIB
    Bahas LKPJ Gubernur Tahun 2020, Komisi V Soroti Keberadaan KCD Pendidikan
    Kamis, 30 November 2023 - 12:00:31 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke 59 Tahun 2023
    Jumat, 30 Oktober 2020 - 07:46:50 WIB
    Wagub Jabar Sebut Pangandaran Juga Punya Potensi Wisata Gunung
    Kamis, 06 Agustus 2020 - 14:49:27 WIB
    BERANTAS NARKOBA
    Diduga Miliki Narkotika Jenis Sabu Dan Pil Ekstasi, Polsek Rumbai Amankan Dua Pria
    Jumat, 12 Maret 2021 - 18:28:36 WIB
    Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Apresiasi Program Sosialisasi Penyaluran Bantuan Sosial Rutilahu
    Senin, 07 Februari 2022 - 11:30:40 WIB
    ADVERTORIAL
    Meriahkan HUT ke-72 Kabupaten Kampar, H. Catur Sugeng Serahkan Hadiah Perlombaan
    Kamis, 07 Mei 2020 - 09:34:51 WIB
    LAWAN COVID-19
    H. Zukri Misran Berbagi dan Sosialisasi Cegah Covid-29 Kepada Warga
    Kamis, 11 Maret 2021 - 15:24:04 WIB
    Wabup Sergai Canangkan 6 Kampung Tangguh
    Kamis, 24 Juni 2021 - 08:31:21 WIB
    10 Perusahaan Di Kabupaten Tapanuli Tengah Ikuti Sosialisasi
    Kewajiban Pemberi Kerja Badan Usaha Dalam Hal Program JKN-KIS BPJS Kesehatan Segmen PPU Swasta
    Jumat, 21 Februari 2020 - 21:44:13 WIB
    Anggota DPR Marinus Gea
    Anggota DPR RI dari Fraksi PDI Marinus Gea : Rekrutmen Taruna Dan Taruni Akpol Harus Jelas
    Kamis, 21 Maret 2024 - 10:56:45 WIB
    Peduli Kerukunan, Bupati Afrizal Sintong Terima Penghargaan Cakaplah Awards
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 12:54:52 WIB
    Sambut Era Teknologi Informasi, Bupati Kampar Buka Sosialisasi Aplikasi dan Laporan Online
    Senin, 28 Juni 2021 - 14:22:35 WIB
    Anjing Penggunungan Menangis dan Memohon untuk Dibawa Pulang
    Senin, 16 Maret 2020 - 19:02:19 WIB
    Perekrutan PPS Dinilai Janggal, KPU Nias Utara Diminta Lakukan Pleno Ulang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved