Kamis, 25 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Anggaran Pencegahan Dan Penanganan Covid-19 di Inhu Baru Terserap 5,2 Miliar

Riswan L | Riau
Sabtu, 09 Mei 2020 - 12:09:21 WIB

BPKAD Kabupaten Indragiri Hulu, Ibrahim Alimin
TERKAIT:
   
 
Indragiri Hulu, Tiraskita.com - Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Indragiri Hulu Ibrahim Alimin mengatakan, anggaran penangangan virus corona (Covidi-19) di Kabupaten Indragiri Hulu hingga saat ini baru terserap Rp. 5,2 miliar.

“Baru hanya RP. 5,2 miliar yang baru dapat digunakan,” katanya saat konferensi pers yang digelar secara telekonferensi, Selasa (05/05/2020).

Dipaparkannya, untuk percepatan penanganan covid-19 ini, Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu menggelontorkan anggaran sebesar Rp. 90,2 miliar. Anggaran senilai Rp. 5, 2 miliar direalisasikan secara bertahap untuk pencegahan dan penanganan Covid-19 di RSUD Indrasari Rengat dan Dinas Kesehatan. Sedangkan Rp. 85 miliar lagi akan dialokasi ke 8 satuan kerja (Satker).

“Karena angka 90,2 miliar itu sudah termasuk ketika di Inhu diberlakukan PSBB. Kita masih menunggu bagaimana keputusannya,” tukasnya.

Ibrahim tidak menjelaskan nama 8 Satker tersebut. Namun dia mengungkapkan bahwa anggaran Rp. 85 miliar tersebut nantinya akan direalisasikan jika kondisi memburuk. Termasuk ketika Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu mengusulkan dan menetapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

“Untuk anggaran Rp. 85 miliar dialokasikan untuk delapan satuan kerja jika kondisi mengharuskannya untuk digunakan. Angka yang disediakan itu termasuk untuk mengantisipasi kemungkinan terburuk, termasuk jika Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang akan diberlakukan nanti jika memang terjadi,” cetusnya.

Saat ini Ibrahim belum bisa memastikan kapan dialokasikannya anggaran sebesar Rp. 85 miliar tersebut. Dia beralasan penyebabnya lantaran tahap rasionalisasi.

‘’Saat ini anggaran tahap 2 tersebut belum bisa dipakai karena sekarang masih dalam tahap rasionalisasi. APBD kita kan diminta lebih focus untuk penanganan Corona sehingga kita mencari pos-pos mana saja yang bisa dirasionalisasi. Sekarang sedang dalam tahap itu. Nanti kalau prosesnya selesai anggaran sudah bisa digunakan.

Begitu juga alokasi anggaran sebesar 100 juta untuk setiap Kelurahan dari Pemerintah Provinsi Riau.

“Belum di distribusikan karena dana itu masih memerlukan proses agar bisa sampai ke rekening Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu,” tutupnya.***

Sumber : Potret24.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:34:41 WIB
    Anggota DPR Ungkap Syarat yang Tak Dipenuhi 2 Calon Anggota BPK
    Jumat, 22 April 2022 - 11:07:14 WIB
    Kemenkoinfo Imbau Pengguna Waspada Pada 11 Aplikasi Jahat di Android
    Kamis, 16 Juli 2020 - 12:32:01 WIB
    Serahkan Ambulance Desa Terisolir, Bupati Kampar ; Maksimalkan Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat
    Rabu, 15 Juli 2020 - 01:18:28 WIB
    Julianto Bandar Sabu Asal Medan Timur Diciduk Tekab Polsek Dolok Masihul
    Rabu, 11 Maret 2020 - 17:25:44 WIB
    Penangkapan Salah Satu Terduga Penganiayaan Terhadap Wartawan
    Terduga Pelaku Penganiayaan Anggota IWO Berhasil Ditangkap, IWO : Dalangnya Juga Harus Diungkap
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 22:53:11 WIB
    PENGAMBILAN SUMPAH CALON BINTARA
    Para Orang Tua dan Calon Siswa Bintara Polri T.A 2020 Ikuti Penandatanganan Fakta Integritas
    Jumat, 02 Oktober 2020 - 12:56:27 WIB
    Gubernur dan Majelis Guru se-Riau Salat Hajat Minta Wabah COVID-19 Berakhir
    Senin, 02 Maret 2020 - 12:02:01 WIB
    KARHUTLA DI INDARAGIRI HULU
    Kebakaran Hutan di Kecamatan Kateman, Kapolres Inhil Berjibaku Padamkan Api
    Kamis, 21 Januari 2021 - 21:45:03 WIB
    Bupati Siak Resmikan 3 Ruang Kelas untuk Ponpes Darul Hadits
    Sabtu, 28 Desember 2019 - 07:46:59 WIB
    Nasabah Kembali Jadi Korban
    Kasus Jiwasraya Salah Siapa
    Selasa, 16 Juni 2020 - 17:52:27 WIB
    Mantan Ketua PWI Simeulue Kecam Pejabat Yang Intimidasi Wartawan
    Senin, 05 Juni 2023 - 14:23:57 WIB
    Gubernur Riau, Sambut Audensi Dirut PTPN V
    Kamis, 26 Desember 2019 - 11:59:36 WIB
    Pesan Natal Menko Luhut : Berbagi Kasih Dalam Kebhinekaan, Inilah Indonesia
    Sabtu, 02 Oktober 2021 - 12:22:44 WIB
    Hari Dharma Karyadhika, Momentum Kemenkumham Tingkatkan Pelayanan Publik
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 12:38:50 WIB
    Mendagri Tegaskan Pilkada 2020 Bisa Jadi Ajang Penanganan Covid-19
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved