Jum'at, 24 Maret 2023  
 
Pererat Silahturahmi, Babinsa Koramil 07/Alasa Komsos Kepada Pedagang

| Budaya
Kamis, 09 Januari 2020 - 09:15:11 WIB


TERKAIT:
   
 
ALASA- Agar masyarakat dapat mengerti dengan tugas Babinsa, maka perlu Babinsa mengoptimalkan Komunikasi Sosial (Komsos) Satuan Komando Kewilayahan terhadap komponen masyarakat dengan harapan pelaksanaannya dapat mencapai hasil yang optimal sesuai dengan tujuan dan sasaran yang telah ditentukan oleh komandao atas. 

Itu pula yang di lakukan Babinsa sertu Yarman Zebua, dan Sertu Sumaab T. Zebua Babinsa Koramil 07Alasa Kodim 0213/Nias, melaksanakan Anjangsana di Warung Bapak Perlindungan Telaumbanua salah Satu pedagang di Desa Ombolata Kec. Alasa Kabupaten Nias Utara.

Demi mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus memonitoring Harga Barang di wilayah.

Anjang sana Babinsa memang harus di laksanakan baik pagi siang dan malam, dalam kesempatan ini babinsa disambut baik oleh Bapak Perlindungan Telaumbanua sala satu Pemilik "UD GIO"  di Desa Ombolata, sehingga hubungan antara Babinsa dengan  pedagang - pedagang maupun warga terlihat akrab dan selalu menjalin silahturahmi dan komonikasi. Dengan begitu, Babinsa bisa deteksi dini setiap kejadian yang akan muncul di desa dan dapat di selesaikan dengan baik.

Babinsa mengajak semua elemen yang di desa baik aparat desa maupun warga setempat untuk senantiasa memelihara keamanan dan ketertiban diwilayah desa agar tercapai kedamaian di tengah masyarakat dan juga kerukunan hidup dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. “Karena dengan hidup rukun kita semua akan merasakan kedamaian,” ungkap babinsa Sertu Yarman Zebua. (Rls/Alvin H)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Deninteldam III/Siliwangi Berhasil Ungkap Kasus Tabrak Lari Di Indramayu
  • Babinsa Koramil 0624-08/Ciparay Tangkap Pelaku Curanmor
  • Sentra Gakkumdu Bengkalis Coffe Morning Bersama Insan Pers, Bangun Kolaborasi Pemilu 2024
  • Mantap... Cegah Abrasi Pantai, Lanud Maimun Saleh Tanam Bibit Mangrove
  • Sambut HUT ke-77 TNI AU, Lanud Mus Gelar Karya Bakti
  • Raih Penghargaan Adipura, Bupati Rohil Apresiasi Dis LH
  • Bupati Pelalawan H. Zukri Hadiri Peresmian Listrik
  • Gelar Konsolidasi, Pemkot Cimahi Ajak Buruh Taati Aturan Perburuhan Terbaru
  • Pj Wali Kota Cimahi Dikdik Buka Musrembang Kota Cimahi
  •  
     
     
    Minggu, 21 November 2021 - 18:04:43 WIB
    Tak Kunjung Ada Ketegasan, Pemuda Melayu ini Desak Pimpinan Partai Golkar Pecat Anggota Dewan Pemala
    Minggu, 20 Desember 2020 - 13:12:20 WIB
    Bawa Tombak dan Panah, Masa Kepung Kantor KPU Yalimo
    Kamis, 02 Maret 2023 - 08:15:39 WIB
    Kerja Keras Berbuah Manis, Pekanbaru Terima Sertifikat Adipura dari Menteri LHK
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:45:05 WIB
    Dituduh Dalangi Pembajakan Kapal Tanker di Laut Arab, Iran: Justru Kami Menawarkan Bantuan
    Kamis, 05 November 2020 - 17:47:15 WIB
    Mencairkan BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring, Ini Caranya
    Minggu, 12 Juli 2020 - 09:55:27 WIB
    Lawan Mafia BUMN
    Bara JP Riau Apresiasi Penuh Erick Thohir “Bersihkan BUMN”
    Selasa, 28 Juli 2020 - 14:01:08 WIB
    Kedaulatan Pangan Menjadi Tekad dan Komitmen Pemkab Bengkalis Untuk Bisa Terwujud
    Jumat, 17 Januari 2020 - 01:29:05 WIB
    Presiden Jokowi Tinjau _Integrated Digital Work_ di Bappenas
    Rabu, 07 April 2021 - 21:02:20 WIB
    Kunjungi Natuna, Panglima TNI dan Kapolri tinjau pelaksanaan Vaksinasi
    Rabu, 20 Oktober 2021 - 15:08:24 WIB
    Laporan Aktivis GAMARI ditanggapi KPK, Aroma Busuk Kasus APBD Provinsi Riau 2014 Akan Menguap
    Rabu, 03 Maret 2021 - 20:01:39 WIB
    Bersama Babinsa dan Manggala Agni
    Bhabinkamtibmas Polsek Tapung Lakukan Patroli Karhutla Gabungan
    Kamis, 09 April 2020 - 12:46:19 WIB
    Semprot Jalan Dengan Disinfektan Konyol
    Senin, 29 November 2021 - 14:06:57 WIB
    Dr. Chaerul Amir, SH MH Penulis buku Perlindungan Hukum terhadap Benda Sitaan
    Kamis, 10 Februari 2022 - 13:23:51 WIB
    Satgas COVID-19 Tapteng Gelar Rapat Penanggulangan dan Antisipasi Penyebaran COVID-19
    Senin, 14 Desember 2020 - 12:52:34 WIB
    Jokowi: Kejaksaan Jadi Aktor Kunci Penuntasan Pelanggaran HAM
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved