Senin, 27 Maret 2023  
 
Kesbangpol Kota Cimahi Apresiasi Aksi Peduli KKJN dan Forum Ormas Bagi Bagi Masker di Pemkot Cimahi

Riswan L | Jawa Barat
Selasa, 28 Juli 2020 - 14:52:24 WIB


TERKAIT:
   
 
Cimahi, Tiraskita.com - Dalam rangka memutus rantai penyebaran pandemi covid-19 dan membantu pemerintah dalam menyosialisasikan mamakai Masker, Kelompok Kerja Jurnalis Nasional (KKJN) bersama Forum Ormas Kota Cimahi membagikan masker di depan kantor Wali Kota Cimahi, Selasa, (28/7/2020).

Hal ini mendapat Apresiasi dari Dinas Kesatuan Bangsa Kota Cimahi. Hadir dalam kegiatan tersebut Kasie PSD Kesatuan Bangsa Kota Cimahi, Ketua KKJN, Ketua Forum Ormas Kota Cimahi. Sebanyak 2000 masker telah terbagikan.

Kasie PSD A Lukman Hadiansyah mengatakan kegiatan bagi bagi masker yang di lakukan KKJN dan Forum Ormas Kota Cimahi merupakan bentuk sosialisasi guna mengingatkan memakai masker.

"Saya sangat Apresiasi kegiatan yang dilakukan KKJN dan Forum Ormas Kota Cimahi yang telah membagikan masker kepada pengendara baik roda dua dan empat,"ujarnya, Selasa (28/7/2020).

Lanjut Lukman mengungkapkan masa diterapkannya Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) kegiatan ini saya di harapkan, agar lebih ditingkatkan lagi di level bawah.

"Masih banyak masyarakat yang mengabaikan protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah, seperti halnya menggunakan Masker, cuci tangan,"ungkap Lukman.

Lukman berharap masyarakat Ikuti anjuran pemerintah yaitu menjalankan proyokol kesehatan. Dan Semoga Pandemi covid-19 ini cepat berakhir.

Dalam kesempatan yang sama Ketua Forum Ormas, Nurdin mengungkapkan ucapan terima kasih kepada KKJN yang telah bekerja keras untuk mendapat bantuannya.

"Saya berharap kedepannya KKJN bisa membantu untuk memperoleh bantuan sembako,"ungkapnya.

Nurdin berharap Forum ormas ini bisa bersinergi dan solid untuk kemajuan Kota Cimahi. Dan semoga kegiatan ini lebih ditingkatkan guna menjalin silaturahmi. Selain itu juga Semoga Pandemi covid-19 cepat berakhir.

Sementara Ketua KKJN Sri Wahyudi mengatakan pembagian masker ini bekerjasama dengan pemprov Jabar melalui Dinas Koperasi Usaha Kecil.

"Dengan diterapkannya Adapatasi Kebiasaan Baru ini masyarakat diharapkan tetap mengikuti anjuran pemerintah yaitu selalu menggunakan masker dan menjalankan Protokol kesehatan,"pungkasnya.(Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • DPRD Kabupaten Bengkalis Sampaikan Pandangan Umum LKPJ Bupati T.A 2022
  • DPRD Kabupaten Bengkalis Sampaikan Pandangan Umum LKPJ Bupati T.A 2022
  • Opini!, Permasalahan Yang Terjadi Pada Pemilihan Kepala Daerah (PILKADA)
  • Dilema Over Limit Jabatan Pelaksana Tugas
  • Berikut Merk Tas Wanita Terbaik 2023 yang Wajib Kamu Miliki
  • Lintas Komisi DPRD Dengar Pendapat Terkait Penempatan Tenaga PPPK
  • Srikandi Satlantas Pantau Arus Lalin Kota Pekanbaru Selama Ramadan
  • Gubernur dan Wagub Riau Shalat Tarawih di Masjid Raya Nurul Wathan
  • Deninteldam III/Siliwangi Berhasil Ungkap Kasus Tabrak Lari Di Indramayu
  •  
     
     
    Jumat, 20 November 2020 - 17:09:34 WIB
    Kelurahan Cibeber Mewakili Kota Cimahi Dalam Lomba Kampung KB Terbaik Tingkat Provinsi
    Sabtu, 14 November 2020 - 09:58:23 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Bersama Satuan Tugas Perubahan perilaku Tingkat Kec. Alasa dan Anggota Polr
    Senin, 05 Oktober 2020 - 10:02:25 WIB
    LAWAN COVID-19
    Status Kota Cimahi Menurun Dari Zona Merah Ke Zona Oranye Covid-19
    Kamis, 23 Desember 2021 - 11:09:06 WIB
    Pemerintah Jamin Perlindungan Kebebasan Beragama
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:37:55 WIB
    Gubernur Syamsuar Pimpin Rakor Persiapan Nataru di Provinsi Riau
    Jumat, 05 Februari 2021 - 18:01:15 WIB
    Kontroversi Hutan Desa Mengkikip,
    Dr Elviriadi: Pejabat Terkait Bisa Dipidana
    Kamis, 29 April 2021 - 19:35:04 WIB
    Lawan Mafia Tanah
    Ngeri........!!!, Sebanyak 690 AJB Palsu, Berhasil di Ungkap Satgas Mafia Tanah Polda Banten
    Kamis, 29 April 2021 - 10:28:53 WIB
    Kasdim Kodim 0213/Nias Hadiri Syukuran Silaturahmi Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Nias Utara
    Selasa, 24 Mei 2022 - 17:11:46 WIB
    Kunjungi Rumah Senior PDI P Riau, Menteri PAN RB Diskusi Soal Isu Lokal dan Nasional
    Kamis, 18 Maret 2021 - 13:42:04 WIB
    Polri dan KPI Bahas Persiapan Hari Penyiaran Nasional
    Selasa, 29 Juni 2021 - 09:01:11 WIB
    Pemkab Tapanuli Tengah Gelar Rapat Pleno TPAKD Semester I Tahun 2021
    Kamis, 16 Juli 2020 - 11:51:46 WIB
    Mobil Pick-up Merupakan Aset Pemkab Serdang Bedagai Yang Dipinjam Pakai, "Hilang"
    Senin, 11 Januari 2021 - 09:59:35 WIB
    Masih 200 Lebih Orang yang Terpapar Covid-19 di Dumai
    Rabu, 25 Januari 2023 - 19:53:59 WIB
    Keren.... Kodim 0617/Majalengka Rehab Rumah Veteran
    Rabu, 09 Desember 2020 - 10:07:13 WIB
    Menristek/Kepala Brin Apresiasi Pertumbuhan Bisnis Start-Up yang Ada di Cimahi Techno Park
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved