Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Polresta Cirebon Siapkan 10 Sapi dan 40 Kambing Hewan Qurban, pada Hari Raya Idul Adha 1441 H

aji | Jawa Barat
Jumat, 31 Juli 2020 - 12:59:04 WIB


TERKAIT:
   
 
KAB CIREBON,- Kepolisian Resort Kota Cirebon, Jawa Barat, menyiapkan sebanyak 10 ekor Sapi dan 40 Kambing hewan Qurban untuk disembelih pada Hari Raya Idul Adha 1441 H tahun 2020.

Kapolresta Cirebon  KOMBES Pol M. Syahduddi, S.I.K., M.Si., Melalui Kasubag Humas Polresta Cirebon Iptu M. Soleh, SH, mengatakan bahwa ada 10 sapi dan 40 Kambing Hewan Qurban Tahun ini yang disiapkan oleh Polresta Cirebon.

“Setelah disembelih dagingnya langsung dibagikan kepada Anggota Polresta Cirebon, Polsek jajaran, masyarakat kurang mampu, dan masyarakat luas,” katanya.

Iptu M. Soleh, SH mengatakan, Hari Raya Idul Adha adalah hari istimewa untuk berbagai kepada sesama, karena hari itu adalah satu dari perintah agama yang harus dilakukan dengan ketulusan.

“Qurban ini mengajak untuk berbagi kepada yang membutuhkan, ditambah Hari Raya Idul Adha kali ini berbeda dari biasanya yang mana kita mengalami masa pandemi wabah virus Corona,” ujar Kasubag Humas

Sehingga kata dia, dalam pelaksanaan penyembelihan hewan qurban, harus mengutamakan protocol kesehatan pencegahan Covid-19, seperti menjaga jarak dan tetap menggunakan masker.

Selain itu, pembagian daging hewan Qurban diatur sebaik mungkin dengan menerapkan protokol kesehatan.

"Tujuannya supaya tidak timbul klaster baru. Kami juga berharap melalui pembagian daging hewan kurban yang akan dilakukan Polresta Cirebon, nantinya dapat berbagi kebahagiaan di Hari Raya Idul Adha ini,” Pungkas Kasubag Humas.
Sumber : Humas Polresta Cirebon



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pemprov Riau Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2023
  • Pemprov Riau Berikan Santunan untuk 150 Anak Yatim
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  •  
     
     
    Rabu, 09 September 2020 - 14:19:28 WIB
    7 ASN Jabar Terpilih sebagai Pegawai Berkinerja Terbaik Bulan Ini Edisi Juli 2020
    Kamis, 14 November 2019 - 20:27:45 WIB
    Satresnarkoba Polres Kampar Kembali Ringkus 3 Gembong Narkoba
    Jumat, 28 Januari 2022 - 13:57:56 WIB
    Perjanjian Ekstradisi Indonesia–Singapura Akan Ciptakan Efek Gentar
    Senin, 20 Desember 2021 - 18:49:46 WIB
    Ketua Pokja KPU Periode 2008-2014: Ijajah Afrizal Tidak Menggunakan Ijazah Palsu
    Sabtu, 29 April 2023 - 15:26:24 WIB
    Kabid Propam Polda Riau Kunjungi Pospam Polres Rohil, Cek Daerah Rawan Lakalantas
    Kamis, 24 September 2020 - 19:46:35 WIB
    Wisma Atlet Siap Buka Tower Baru untuk Pasien Covid-19
    Rabu, 17 Februari 2021 - 09:44:40 WIB
    Mensesneg Tegaskan Pemerintah Tidak Berniat Revisi UU Pemilu dan UU Pilkada
    Selasa, 21 April 2020 - 16:02:43 WIB
    Kementerian Kinerja Anggaran 2019 Terbaik
    Top ....Kemenkumham Raih Prestasi Terbaik, Kinerja Anggaran Tahun 2019
    Selasa, 07 Juli 2020 - 15:45:41 WIB
    Seleksi Taruna Akademi Militer Sub. Panda Mamuju Dilaksanakan
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 16:03:38 WIB
    Pemkab Bengkalis Siap Mengimplementasikan Pesan KASN Tentang Gernas Netralitas ASN
    Selasa, 26 April 2022 - 19:46:00 WIB
    Pemko Gelar Takbiran di Masjid Paripurna, Pawai Obor Diizinkan
    Jumat, 18 Juni 2021 - 09:06:47 WIB
    Kemendagri Rilis Daftar Pemda Berkinerja Rendah, Apakah Daerahmu Termasuk?
    Jumat, 26 Juni 2020 - 14:52:58 WIB
    Mutasi Pejabat Kodam IV/Diponegoro, Kembali Bergerak
    Sabtu, 16 Juli 2022 - 07:52:42 WIB
    Pemko Pekanbaru Gandeng Grab Indonesia Dalam Pengembangan UMKM
    Rabu, 25 Mei 2022 - 10:57:01 WIB
    Kasus Peristiwa Tindak Pidana di Apartemen Grand Center Point, Vonis Tertunda Hingga 4 Kali Sidang ?
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved