Kamis, 25 April 2024  
 
Terkait Dana Cadangan Pemilukada Kota Cimahi, Pakar Poltik Djamu Kertabudi Angkat Bicara

| Jawa Barat
Jumat, 20 November 2020 - 14:16:28 WIB


TERKAIT:
   
 
Cimahi | Tiraskita.com - Terkait Dana Cadangan untuk Pemilukada 2022, yang diharapkan oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cimahi Ir. Muhammad Irman, dapat segera dibahas oleh Badan Anggaran DPRD Kota Cimahi, Djamu Kertabudi, pengamat politik & pemerintahan yang juga dosen Universitas Nurtanio & STIA LAN RI ikut angkat bicara, Kamis (19/11/2020).

Menurut Djamu, Dana Cadangan, merupakan isu yang menarik, mulai muncul dalam rangka persiapan penyelenggaraan pilkada di Kota Cimahi.

"Ketua KPU Kota Cimahi pada media mewacanakan pembentukan Dana Cadangan guna membiayai penyelenggaraan Pilkada Kota Cimahi, mengingat dana yang diperlukan cukup besar dikisaran 45 milyar. Lantas apa itu Dana Cadangan ?," ujar Djamu.

"Karena dalam konteks Pengelolaan Keuangan  Daerah mengenal istilah Dana Cadangan yang merupakan penyisihan dana dalam APBD yang bersumber dari penerimaan daerah, dan  dilakukan dalam waktu lebih dari satu tahun anggaran guna mendanai kegiatan atau program yang memerlukan dana cukup besar, yang tidak dapat dibebankan dalam satu tahun anggaran.

Dana Cadangan ini, kata Djamu, merupakan Kebijakan Daerah yang harus ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah tersendiri."

Pertanyaan Djamu, selanjutnya, kapan penyelenggaraan Pilkada di Kota Cimahi ini ?. Sebab Dalam sistem Pilkada berdasarkan UU No.10 Tahun 2016, bahwa diberlakukan Pilkada Serentak dan atau Pilkada Serentak Nasional. Pada pasal 201 ayat (8) berbunyi , "Pemungutan suara serentak nasional dalam pemilihan Gubernur/Wagub, Bupati/Wabup, serta Walikota/Wakil Walkot seluruh wilayah NKRI dilaksanakan pada bulan Nopember 2024".ulasnya.

Selanjutnya pada ayat (9) berbunyi bahwa "untuk mengisi kekosongan jabatan Gubernur/Wagub, Bupati/Wabup, serta Walikota/Wakil Walikota yang berakhir masa jabatannya 2022 dan 2023 diangkat penjabat Gubernur/Bupati/Walikota sampai dengan Tahun 2024,"
 Dengan demikian Pilkada Kota Cimahi termasuk pada agenda Pilkada Serentak nasional yang diselenggarakan pada tahun 2024.

Yang menjadi pertanyaan skrg Djamu, kapan penyelenggaraan Pilkada di Kota Cimahi ini ?. Sebab Dalam sistem Pilkada berdasarkan UU No.10 Tahun 2016, bahwa diberlakukan Pilkada Serentak dan atau Pilkada Serentak Nasional. Pada pasal 201 ayat (8) berbunyi , "Pemungutan suara serentak nasional dalam pemilihan Gubernur/Wagub, Bupati/Wabup, serta Walikota/Wakil Walkot seluruh wilayah NKRI dilaksanakan pada bulan Nopember 2024".ulasnya.

Selanjutnya pada ayat (9) berbunyi bahwa "untuk mengisi kekosongan jabatan Gubernur/Wagub, Bupati/Wabup, serta Walikota/Wakil Walikota yang berakhir masa jabatannya 2022 dan 2023 diangkat penjabat Gubernur/Bupati/Walikota sampai dengan Tahun 2024.

 Dengan demikian Pilkada Kota Cimahi termasuk pada agenda Pilkada Serentak nasional yang diselenggarakan pada tahun 2024.

"Kembali pada wacana pembentukan Dana Cadangan di Kota Cimahi, hal ini dapat dilakukan dengan penyisihan dana yang bersumber dari penerimaan Daerah  dalam APBD selama tiga tahun anggaran," paparnya. (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Sabtu, 27 Mei 2023 - 19:07:47 WIB
    Resmi Dibuka Oleh PJ.Walikota, Suargaloka Tempat Hewan Terlantar
    Selasa, 20 Juni 2023 - 09:54:56 WIB
    Komisi V DPRD Jabar Terima Audiensi BKKBN Jabar Bahas Percepatan Penurunan Stunting
    Kamis, 03 Februari 2022 - 13:21:45 WIB
    FIR (Flight Information Region)
    REBUT JAGAD ANGKASA NUSANTARA RAYA JADI MILIK KITA LAGI !!!
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:29:48 WIB
    Jaksa Tuntut Hukuman Mati Terdakwa Kasus Korupsi Asabri Heru Hidayat
    Rabu, 06 Mei 2020 - 08:37:02 WIB
    DAMPAK PANDEMI COVID-19
    Perpu Terkait Penundaan Pelaksanaan Sisa Tahapan Pilkada Serentak Tahun 2020 Resmi Diterbitkan
    Senin, 20 Juli 2020 - 15:39:21 WIB
    Plh. Bupati Bengkalis Ikuti Vidcon Serentak Sempena Memperingati Hari Bhakti Adhyaksa Ke-60
    Kamis, 21 Januari 2021 - 10:02:43 WIB
    Waspada, Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang akan Mengguyur Riau
    Kamis, 04 Maret 2021 - 11:49:46 WIB
    Wawako Pekanbaru Buka MTQ Kelurahan Cinta Raja
    Selasa, 31 Desember 2019 - 15:49:06 WIB
    Refleksi Akhir Tahun Lapas IIA Cibinong
    Kamis, 19 Januari 2023 - 11:49:32 WIB
    Ketua DPRD Lantik Oden Haryadi Menjadi Anggota DPRD Jabar
    Jumat, 18 Juni 2021 - 09:24:40 WIB
    Tinjau Vaksinasi di Bandung, Panglima dan Kapolri Berharap Program Vaksinasi Presiden 1 Juta 1 Hari
    Rabu, 27 April 2022 - 13:55:43 WIB
    Lewat Safari Ramadhan, Kasmarni Ajak PD Membaur dan Serap Aspirasi Masyarakat
    Rabu, 03 November 2021 - 20:37:31 WIB
    Bobby Afif Nasution hadiri launching buku autobiografi Bakhtiar Ahmad Sibarani “Politisi Muda Dari
    Rabu, 10 Juni 2020 - 00:31:10 WIB
    Narkoba Lebih berbahaya Dari Corona
    Kunjungi TKP Pengungkapan Sabu 24 KG, Kapolda Riau Ajak Warga Perangi Narkoba.
    Selasa, 22 September 2020 - 19:35:43 WIB
    Acara Pembukaan Pendidikan Alih Golongan Tahun 2020 Ditengah Pandemi Covid 19
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved