Jum'at, 26 April 2024  
 
Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Lodaya Tahun 2020

Riswan L | Jawa Barat
Senin, 21 Desember 2020 - 10:58:23 WIB


TERKAIT:
   
 
Bandung | Tiraskita.com - Kita tingkatkan senergi polri dengan instansi terkait dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman dalam perayaan Natal 2020 dan tahun baru 2021 di tengah pandemi Covid 19.

Dalam keterangan Pers yang di sampaikan wakil Gubernur Jawa Barat H.Uu Ruzhanul Ulum.S.E. yang di dampingi oleh Kapolda Jawa Barat Irjen Ahmad Doviri dan Pangdam lll/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto, S.I.P.,M.M. dan Kajati Jawa Barat Ade Adhyaksa, mengatakan dalam kegiatan ini saya mewakili Gubernur melaksanakan kegiatan,"Apel kesiapan dalam rangka menghadapi Natal dan Tahun Baru semuanya sudah siap dan kita telah melaksanakan pengecekan, sekaligus kami menyampaikan amanat Kapolri yang telah disampaikan kepada aparat yang bertugas baik dari TNI, POLRI, SIPIL, karna memang penanganan Natal dan tahun Baru bukan hanya dari satu instansi tapi dari berbagai instansi bentuk kolaborasi yang biasa dilakukan oleh Provinsi Jawa Barat.ungkapnya

Harapan kami masyarakat, bisa mengikuti arahan yang sudah di sampaikan oleh pemerintah pusat baik Provinsi dan daerah terutama dalam penyelenggaraan malam tahun baru dan selanjutnya untuk pengamanan yang sekarang ini berbeda karna situasi covid 19, Provinsi Jawa Barat mengikuti arahan pemerintah pusat yaitu tetap melarang melaksanakan malam tahun baru ataupun hiburan hiburan yang lainya,"Pemerintah akan tegas menindak bagi mereka yg melanggar kalau perlu di bubarkan dan juga bagi tempat hiburan yang melaksanakan hiburan pemerintah tegas akan mencabut izin dan menutup sesuai dengan aturan yg ada."imbuhnya

Dan juga harapan kami kepada masyarakat,"ada kebersamaan dalam tahun baru kali ini supaya apa yang kita inginkan terputusnya mata rantai penyeberan Virus Corona ini di Jabar segera berakhir."Termasuk juga kita telah mempersiapkan vaksin yang sudah di sampaikan beberapa kali, harapan kami sudah tidak bisa di tolak lagi karna kehalalanya sudah teruji karna MUI udah menyampaikan.

Dan masalah dampaknya Menteri Kesehatann sudah menyampaikan dan  Presiden sudah menyampaikan untuk Difaksin sebagai yang pertama demikian juga saya sebagai Wakil Gubernur dan juga Gubernur siap untuk Difaksin untuk yang pertama dan juga harapan kami kepada masyarakat untuk bisa Difaksin, hari ini masih belum datang tapi pada saatnya nanti akan di laksanakan. ungkapnya (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 14:20:40 WIB
    Gelora HUT RI, Koramil 2011/Astanajapura Kodim 0620/Kab Cirebon Adakan Lomba Mewarnai
    Rabu, 15 Juni 2022 - 16:31:37 WIB
    Raperda RPPLH Tidak Hanya Urusi Sampah
    Senin, 15 Maret 2021 - 10:16:26 WIB
    MTQH ke-XVII Kabupaten Sergai Resmi Dibuka
    Kamis, 18 April 2024 - 18:49:51 WIB
    Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
    Kamis, 11 Juni 2020 - 19:02:42 WIB
    Resmi, Korem 172/PWY Dipimpin Jenderal Bintang Satu
    Senin, 20 Juni 2022 - 18:50:00 WIB
    FPK Kota Cimahi Laksanakan Kegiatan Sarasehan & Gelar Budaya
    Jumat, 05 Maret 2021 - 15:56:43 WIB
    Satreskrim Polres Kampar Gelar Kegiatan Jumat Barokah
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:36:24 WIB
    Penghijauan, Tol Pekanbaru-Dumai Terbanyak Ditanami Pohon
    Minggu, 02 Agustus 2020 - 10:27:33 WIB
    Propam Didesak Periksa Suami Jaksa Pinangki, Kombes Napitupulu Yogi
    Sabtu, 09 Maret 2024 - 10:29:36 WIB
    Ineu Purwadewi Harap Masyarakat Bisa Menambah Wawasan Dalam Hal Perda
    Rabu, 17 Maret 2021 - 21:06:56 WIB
    Komisi II Apresiasi Capaian UPTD Balai Sertifikasi dan Perbenihan Tanaman Hutan
    Rabu, 04 November 2020 - 12:36:53 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias, Melaksanakan Penegakan Displin di wilayah
    Selasa, 24 Maret 2020 - 12:20:29 WIB
    Link Situs Penanganan Virus Corona dari Pusat, Daerah & Lembaga
    Update Data Link Website Terkait Penanganan COVID-19
    Kamis, 28 Januari 2021 - 09:22:22 WIB
    BKPM: Provinsi Lain Perlu Belajar dari Kang Emil
    Sabtu, 09 Januari 2021 - 21:17:04 WIB
    HUT SPRI ke-21, DPD Provinsi Riau PSRI Mantapkan Agenda Seminar
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved