Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jabar menggelar acara serah terima jabatan dari pejabat lama ke pejabat baru  dan pelepasan purnabhakti bertempat di Aula H. Arifin Yusuf dengan metode luring dan daring (1">
Jum'at, 26 April 2024  
 
Diskominfo Jabar Gelar Serah Terima Jabatan dan Pelepasan Purnabhakti

Rahmad | Jawa Barat
Selasa, 02 Maret 2021 - 13:37:26 WIB


TERKAIT:
   
 
Bandung | TIRASKITA.COM  - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jabar menggelar acara serah terima jabatan dari pejabat lama ke pejabat baru  dan pelepasan purnabhakti bertempat di Aula H. Arifin Yusuf dengan metode luring dan daring (1/3/21).  Acara dibuka dengan penandatangan berita acara dan laporan serah terima jabatan dari pejabat alih tugas lama kepada pejabat baru di lingkungan Diskominfo Jabar yakni:

Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik dari Dra. Lovita Adriana Rosa, M.Si. kepada Faiz Rahman, S.STP.

Kepala Seksi Kemitraan Komunikasi  dari H.Dwi Yudhi Ginanto Rahman, S.P.,M.A.P kepada Andri Bukhori Poerana, S.Sos.

Kepala Seksi Pengolahan dan Penyediaan Informasi dari Ani Harliani, SH.,M.Si kepada Viky Edya Martina Supaat, S.Sos.

Kepala Seksi Komunikasi Publik dari Indah Dwianti, S.Kom  kepada Hadi Kusmarani, S.Sos, M.A.P.

Kepala Seksi Layanan Digital dan Informasi UPTD PLDDIG dari Nova Friady WP, S.T., M.T kepada Indah Dwianti, S.Kom.

Kepala Seksi Keamanan Informasi  Waseso Wibisono, S.Kom.

Faiz Rahman, S. STP yang kini bertugas menjadi Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada para pejabat Bidang Informasi Komunikasi Publik sebelumnya, karena sudah membangun sistem kerja yang baik. Di kesempatan yang sama, Hj. Dra. Lovita Adriana., M. Si mengutarakan bahwa kedatangan Faiz Rahman, S. STP dapat memberikan nuansa baru  yang lebih segar dengan semangat anak muda di Bidang Informasi Komunikasi Publik, Diskominfo Jabar.

Ir. Aksan Koliq Kepala Seksi Persandian yang kini memasuki masa purnabhakti menceritakan pengalaman "gentayangannya" di Diskominfo Jabar, "Saya sudah ada sejak Diskominfo dibentuk tahun 2009, dulu saya bekerja di bagian Pos dan Telekomunikasi yang (kantornya) berada di bawah tanah. Jadi kalau istirahat, saya gentayangan, dari kantor di bawah tanah dan cari makan ke permukaan tanah".

Setiaji mengutarakan apabila Sertijab (Serah Terima Jabatan) merupakan hal yang biasa, "Sertijab ini biasa ya, ada yang datang dan pergi. Namun, ini sudah ada rencana dan kemudian sudah ada pertimbangan. Tempat (bekerja) yang belum kita jamah itu tempat kita melompat lebih tinggi".

Di akhir acara, Setiaji memberikan cenderamata kepada Ir. Aksan Koliq Kepala Seksi Persandian yang memasuki masa purnabhaki. Setiaji juga memberikan cenderamata kepada para pejabat yang alih tugas ke perangkat daerah lain yakni :

H. Dwi Yudhi Ginanto Rahman, S.P., M.A.P.

Dra. Lovita Adriana Rosa, M.Si.

Nova Friady WP, S.T.,M.T.

Agustinus Andriyanto, S.T., M.T.

Ani Harliani, S.H., M.Si

Rispiaga, S.T., M.T (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  •  
     
     
    Minggu, 26 September 2021 - 08:50:44 WIB
    Dikmaba TNI-AD TA 2021 Kodam IV/Diponegoro Resmi Dibuka
    Jumat, 08 April 2022 - 08:25:59 WIB
    Bangun Kehidupan Masyarakat Yang Agamia, Plt. Walkota Cimahi Lakukan Safari Ramadhan
    Selasa, 02 Juni 2020 - 15:19:18 WIB
    Babinsa Koramil 07 Alasa aktif Komsos pencegahan penyebaran Covid-19
    Rabu, 21 Oktober 2020 - 07:56:08 WIB
    Irjen Napoleon Ancam Buka Semua Yang Terlibat, Begini Tanggapan Mabes Polri
    Minggu, 23 Mei 2021 - 19:25:27 WIB
    Upaya Putuskan Mata Rantai Corona, Pemkab Kampar Turunkan Team Yustisi
    Rabu, 11 Maret 2020 - 08:24:38 WIB
    PELANTIKAN PEJABAT ESLON II OLEH GUBERNUR RIAU
    Gubri Syamsuar Mendadak Mutasi Pejabat, Tapi 10 Jabatan Eselon II Kosong, Ada Kadisdik dan Sekwan
    Senin, 01 Maret 2021 - 22:56:39 WIB
    Kapolsek Siak Hulu Telusuri Hot Spot yang Terpantau pada Aplikasi Dashboard Lancang Kuning
    Jumat, 29 November 2019 - 04:37:05 WIB
    KABAR GEMBIRA , GRATIS SPP SMA/ SMK
    Rabu, 24 Agustus 2022 - 17:29:28 WIB
    RL
    Pemkot Cimahi Adakan Pelatihan Tim Reaksi Cepat (TRC) Penanganan Bencana
    Jumat, 04 September 2020 - 08:03:10 WIB
    Ijazah Ketua BPD Terpilih , Diduga Palsu
    Sabtu, 03 Juli 2021 - 08:49:30 WIB
    HUT Bhayangkara Ke-75, Wawako Ucapkan Terimakasih Atas Capaian Kinerja Polri
    Kamis, 25 Mei 2023 - 12:31:16 WIB
    Penilaian kinerja Kab/Kota dalam pelaksanaan Aksi Konvergensi percepatan penurunan stunting
    Selasa, 04 Mei 2021 - 10:17:17 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Komsos Dengan Perangkat Desa
    Kamis, 04 November 2021 - 13:16:52 WIB
    Gubri Akan Tinjau Langsung Kondisi Sungai Bangko
    Sabtu, 02 Juli 2022 - 15:02:44 WIB
    Danrem 063/SGJ Dampingi Kasad Gelar Panen Padi Bersama Masyarakat Karawang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved