Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat mendorong, kepada PT Migas Hulu Jabar untuk membuat plan bisnis yang matang dan detil. Hal itu dilakukan sebagai acuan untuk akselerasi perkembangan bisnis yang efektif, agar terhindar d">
Sabtu, 27 April 2024  
 
Komisi III Dorong PT Migas Hulu Jabar Miliki Rencana Bisnis yang Matang

rahmad | Jawa Barat
Jumat, 09 April 2021 - 18:26:23 WIB


TERKAIT:
   
 

DKI. JAKARTA | TIRASKITA.COM -- Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat mendorong, kepada PT Migas Hulu Jabar untuk membuat plan bisnis yang matang dan detil. Hal itu dilakukan sebagai acuan untuk akselerasi perkembangan bisnis yang efektif, agar terhindar dari kerugian.

Hal tersebut, dikatakan Wakil Ketua Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat Sugianto Nangolah, dalam rapat kerja pengkajian BUMD di Jawa Barat. Bertempat di Kantor PT. Migas Hulu Jabar, DKI Jakarta. Kamis, (8/4/2021).

Pimpinan Komisi III dari Fraksi Partai Demokrat tersebut menambahkan, PT. Migas Hulu Jabar merupakan salah satu BUMD milik Pemprov Jabar yang dinilai mampu memberikan kontribusi baik bagi PAD Jawa Barat.

Bergerak dalan sektor minyak dan gas bumi milik PT. Migas Hulu Jabar memiliki prospek bisnis yang luas dan jangka panjang, akan tetapi tata kelola bisnis harus tetap terjaga agar tidak mengalami resiko kerugian.

"Migas Hulu Jabar bekerja sama dengan perusahaan di Cirompang, tetapi setelah kita tinjau ke sana ternyata perusahaan di Cirompang tersebut peluang bisnisnya sangat sulit, bahkan resikonya pun sangat tinggi, oleh karena itu kami ingin ada rencana bisnis yang matang dan betul betul di perhitungkan," katanya.

Kedepan, Sugianto berharap, BUMD di Jawa Barat harus berupaya penuh dalam menjalankan progres bisnis hingga mendapatkan hasil yang sesuai dengan target dan dirinya menghimbau tidak ada lagi perusahaan milik Pemprov Jabar yang mengalami kerugian secara signifikan.

Sementara itu, Sekretaris Komisi III DPRD Jabar, Hasim Adnan menyatakan, dengan target pencapaian di Tahun 2021 mencapai 44% , diharapkan target tersebut jangan sampai menurun.

"Diharapkan beerhati-hati karena objek bisnis yang berada di luar Participating Interest (PI) PT. Hulu Migas Jabar itu bisa menurun," tutupnya.(Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Jumat, 20 Mei 2022 - 14:40:33 WIB
    PDSI Tegaskan Dokter Terawan Sudah Tinggalkan IDI
    Selasa, 21 Juni 2022 - 19:56:13 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Upacara Peringatan HUT Kota Cimahi Ke -21
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 16:30:35 WIB
    Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Terima Kunjungan Reses Anggota Komisi III DPR RI
    Senin, 12 Juli 2021 - 08:54:56 WIB
    DPRD Minta Pemprov Jabar Sosialisasikan Fitur Obat dan Multivitamin Gratis Sampai Ke Tingkat Desa
    Senin, 02 Oktober 2023 - 07:58:22 WIB
    DPRD JABAR Terus Mengajak Masyarakat Untuk Selalu Mengamalkan Nilai Nilai Pancasila
    Selasa, 05 Mei 2020 - 17:16:34 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ditengah Pandemi Covid-19, Pasutri Di Serdang Bedagai Berharap Dapat Bantuan Dari Pemerintah
    Kamis, 07 Januari 2021 - 21:30:38 WIB
    Di Kuala Selat
    Bupati Inhil Serahkan Langsung Bantuan untuk Korban Bencana Alam
    Minggu, 09 April 2023 - 01:55:42 WIB
    Bupati Bengkalis Dampingi Wakapolda Riau Kunker Ops Tertib Ramadhan 2023
    Sabtu, 09 Maret 2024 - 20:58:57 WIB
    Implementasi Penggunaan KKPD Kota Cimahi Bersama Dengan Bank BJB
    Jumat, 12 Maret 2021 - 08:01:50 WIB
    Hari Peduli Sampah Nasional 2021,
    Jabar Perkuat Fungsi Bank Sampah
    Selasa, 30 Maret 2021 - 08:23:27 WIB
    Buang Ban Kapten, Ronaldo Dibela Pelatih
    Jumat, 11 Juni 2021 - 14:32:18 WIB
    Kapolri Instruksikan Seluruh Polda Berantas Aksi Premanisme yang Resahkan Masyarakat
    Senin, 18 September 2023 - 18:43:07 WIB
    Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023, DPRD JABAR Sepakati Nota KUA-PPAS
    Sabtu, 25 September 2021 - 11:42:52 WIB
    Satgas Pamtas TNI Yonmek 403/WP Dukung Program Serbuan Vaksinasi
    Rabu, 21 Juni 2023 - 12:54:32 WIB
    Peran Serta FPK Dalam Rangkaian Hut Kota Cimahi Yang Ke 22
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved