Kamis, 25 April 2024  
 
Kapolres Cirebon Kota Launching Sembako TNI Polri
Kapolres Cirebon Kota Launching Sembako TNI Polri

aji | Jawa Barat
Jumat, 22 Mei 2020 - 10:28:03 WIB


TERKAIT:
   
 
KOTA CIREBON,- Bertempat di halaman Mapolres Cirebon Kota dilaksanakan kegiatan Launching sembako TNI-POLRI untuk masyarakat Kota Cirebon. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Cirebon Kota AKBP Syamsul Huda, SIK, SH, MSi, Kamis (21/5).

Dalam kegiatan tersebut dihadiri Walikota Cirebon Drs H Nasrudin Aziz SH, Pamen Asistensi Polda Jabar Kombes Pol Endang Sri Wahyu Utami SE SIK, dsn Unsur Pejabat TNI dan Polri yang ada di Kota Cirebon.

Kapolres Cirebon Kota Polda Jabar AKBP Syamsul Huda, SIK, SH, MSi dalam arahannya menyampaikan bahwa Launching Sembako TNI - POLRI untuk masyarakat adalah bahwa bantuan Sembako untuk masyarakat yang diselenggarakan oleh TNI - POLRI ini untuk masyarakat yang belum menerima Bansos dari Pemerintah. Masyarakat penerima Bantuan Sembako dari TNI - POLRI ini yang sudah memenuhi kriteria sebagai masyarakat terdampak pandemi Covid - 19 di wilayah Kota Cirebon, Bantuan ini diberikan bukan karena ketidakmampuan Pemerintah namun TNI - POLRI ikut serta dalam memberikan Bantuan kepada masyarakat saat pandemi Covid - 19 di Wilayah Hukum Polres Cirebon Kota.                     

"Kita sebagai aparat TNI - POLRI beserta Pemerintah harus berperan aktif dalam menghadapi Pandemi Covid – 19, dan tetap jaga kesehatan dan keselamatan diri kita sendiri saat menjalankan tugas", ucap Kapolres.

Ditempat terpisah Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Drs S Erlangga menginformasikan setelah dilaksanakan pemberian simbolis sembako kepada Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa oleh Kapolres Cirebon Kota, Walikota Cirebon  kemudian dilaksanakan pelepasan Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa dengan menggunakan kendaraan R2 yang membawa sembako untuk diserahkan kepada masyarakat penerima bantuan sembako dari TNI - POLRI wilayah hukum Polres Cirebon Kota Polda Jabar.
Sumber : Humas Polda Jabar



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Selasa, 30 Maret 2021 - 13:38:34 WIB
    Lawan Narkoba
    Bareskrim dan Bea Cukai Gagalkan Peredaran 42,3 Kg Sabu dan 85 Ribu Ekstasi
    Rabu, 23 Desember 2020 - 12:15:16 WIB
    Viral! Demi Konten, Tukang Es Cendol Jadi Korbannya
    Sabtu, 26 November 2022 - 08:12:29 WIB
    Pj Walkot Pekanbaru Tak Pernah Minta Potong Gaji
    Minggu, 28 Juni 2020 - 09:01:50 WIB
    NARKOTIKA
    Lawan Petugas Saat Penangkapan, Pengedar Sabu Dilumpuhkan Opsnal Polsek Tapung Hulu
    Sabtu, 29 Oktober 2022 - 16:16:28 WIB
    Kadiskes Riau: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Penting Cegah Penyakit
    Kamis, 16 Juli 2020 - 15:40:34 WIB
    Aktivis Lingkungan Hidup Laporkan
    Dugaan Pencemaran Lingkungan Oleh PT. Bayas Biofule
    Rabu, 10 Februari 2021 - 22:23:56 WIB
    HI Riau Launching Program CSR PT Pertamina Fuel Terminal Sei Siak
    Kamis, 04 Maret 2021 - 11:41:46 WIB
    55 Hotspot Terpantau di Riau, Tersebar di 7 Wilayah
    Senin, 02 Desember 2019 - 14:08:56 WIB
    Pilkades Aman, Kabid Humas Gelar Apel Konsolidasi di Polsek Kresek.
    Selasa, 01 September 2020 - 10:49:54 WIB
    LAWAN COVID-19
    Forum Cimahi Kita Bersuara
    Sabtu, 29 April 2023 - 15:28:51 WIB
    Bongkar Kasus Kepemilikan Kebun Sawit, Ketua KNPI Riau Kena Teror
    Rabu, 25 Maret 2020 - 20:20:35 WIB
    Ibunda Presiden Jokowi Meninggal
    Selasa, 06 Juni 2023 - 12:17:55 WIB
    Komisi V DPRD Jabar Pantau PPDB 2023 di Kabupaten dan Kota Tasikmalaya
    Jumat, 12 Juni 2020 - 18:37:47 WIB
    Aksi Sosial, Kodim 0620/Kab Cirebon Bagikan Sembako Untuk Masyarakat
    Jumat, 21 April 2023 - 14:35:37 WIB
    Dandim 0620/Kab Cirebon Cek Pospam Arus Mudik/Balik Lebaran 1444 H
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved