Kamis, 25 April 2024  
 
Leher Tembus Peluru
Tembak Dagu Dengan Pistol, Anggota Polsek Rambutan Tewas

Riswan L | Sumut
Jumat, 05 Juni 2020 - 09:53:38 WIB


TERKAIT:
   
 
Serdang Bedagai, Tiraskita.com - Anggota Polsek Rambutan, Polres Tebing Tinggi, Bripka Mangara Alva Pasaribu (36) warga Jalan Sei Beringin Lk. III Kel. Tebing Tinggi Lama Kec. Padang Hilir Kota Tebing Tinggi, diduga bunuh diri dengan cara menembak bagian dagunya sendiri dengan pistol miliknya di rumah orang tuanya di Dsn. V Desa Gempolan, Kecamatan Sei Bamban, Kabupaten Serdang Bedagai, Provinsi Sumatera Utara, Rabu (3/6/2020)

Ia bunuh diri dengan menggunakan pistol miliknya dan menembakkannya ke bagian leher yang tembus hingga kebagian kepala.

Peristiwa itu terjadi di rumah orangtuanya di Desa Gempolan.

Informasi yang dikumpulkan yang bersangkutan merupakan personel Polsek Rambutan Polres Tebing Tinggi.

Korban juga merupakan warga Kota Tebing Tinggi.

Belum diketahui secara pasti apa yang menjadi penyebab sehingga korban menghabisi nyawanya sendiri.

Kepala Desa (Kades) Gempolan, Rosinta Sianturi sa,at diwawancarai melalui via telepon oleh Awak Media mengaku dirinya mendapat informasi bunuh diri ini sekira pukul 08.00 WIB.

Ia juga tidak mengetahui mengapa hal itu bisa dilakukan oleh yang bersangkutan.

Karena sehari-hari anggota Polri itu tinggal di Tebing Tinggi ia pun tidak dikenal bagaimana sosoknya.

"Kutanya sama ibunya tadi enggak adanya pertengkaran Dia cuma datang ke rumah orangtuanya di sini. Bukan di sini dia itu tinggalnya,"ujar kades Rosinta sianturi.

Ia mengaku begitu mendapat informasi dirinya langsung turun ke lokasi kejadian.

Saat itu ia juga dilarang oleh pihak kepolisian untuk masuk ke area dalam rumah.

Disebutnya kalau saat itu korban bunuh diri di dalam kamar.

Pihak kepolisian dari Polres Serdang Bedagai langsung melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) di rumah orangtua korban.

Selanjutnya jasad korban pun dievakuasi dan dibawa ke rumah sakit Tebing Tinggi." Ujar Kades Rosinta sianturi.

Sejauh ini polisi masih mendalami peristiwa tersebut yang dipimpin langsung Kapolres Tebing Tinggi, AKBP James Hutagaol. Saat ini sedang dilakukan olah TKP oleh Tim Inafis Polres Serdang Bedagai dan Polres Tebing Tinggi. Namun motif utama dugaan bunuh diri belum diketahui. (Mendrova)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  •  
     
     
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 16:15:35 WIB
    Wali Kota Hadiri Kegiatan Pembinaan dan Intervensi Kelurahan Aman Covid 19 di Kel. Cigugur Tengah
    Jumat, 01 April 2022 - 12:29:21 WIB
    Bupati Kampar Berikan Kuliah Umum Stadium General Stadium Pamong Praja Muda dari IPDN Bandung
    Rabu, 13 Januari 2021 - 08:32:57 WIB
    Makanan Penambah Imunitas untuk Cegah Corona
    Senin, 24 Mei 2021 - 21:56:48 WIB
    Kunker Ke Boyolali, Bupati Kampar : Banyak Hal Positif Kita Dapat, Pemerintahan Bersih dan Akuntabel
    Kamis, 02 Juli 2020 - 08:33:35 WIB
    Tim TSKKD Mantapkan Naskah MoU Pemantapan E-Monev
    Sabtu, 15 Mei 2021 - 08:10:36 WIB
    Halal Bihalal Virtual Pimpinan Kementerian dan Lembaga Pemerintah
    Wamenkumham Sampaikan Remisi Idul Fitri
    Jumat, 15 Januari 2021 - 12:11:35 WIB
    Babinsa Sebagai Ujung Tombaknya Kodim 0213 Nias
    Jumat, 24 September 2021 - 15:22:46 WIB
    Komandan Lanud S Sukani Hadiri Upacara Hari Agraria Dan Tata Ruang Tingkat Majalengka
    Kamis, 08 April 2021 - 09:24:31 WIB
    Peran Pelayanan Balai Dapat Menjadi Solusi Penyelesaian Permasalahan Pertanian
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:01:46 WIB
    Reses Hari Ketiga Anggota DPRD Jawa Barat dari Fraksi Partai Golkar, Edi Rusyandi
    Jumat, 04 November 2022 - 11:13:33 WIB
    Menperin Sebut Indonesia Siap Larang Ekspor Silika
    Kamis, 07 Januari 2021 - 15:17:30 WIB
    Bupati Harris Ingatkan Pejabat Jangan Takut tak Terpakai
    Kamis, 16 September 2021 - 18:13:16 WIB
    Dukung Program Pemerintah, Nakes TNI AL Lanal Cirebon Laksanakan Serbuan Vaksinasi Untuk Masyarakat
    Rabu, 10 November 2021 - 09:47:55 WIB
    Komisi IV : Anggaran Program RUTILAHU Perlu Ditingkatkan
    Jumat, 16 Oktober 2020 - 08:32:11 WIB
    Judi Togel Marak, Kapolda Diminta Atensinya
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved