Kamis, 25 April 2024  
 
Wakil Bupati Tapanuli Tengah Hadiri Apel Kesiapan Vaksinator Tambahan Provinsi Sumatera Utara

RL | Sumut
Minggu, 11 Juli 2021 - 14:32:53 WIB


TERKAIT:
   
 
PANDAN | TIRASKITA.COM - Wakil Bupati Tapanuli Tengah Darwin Sitompul bersama Forkopimda Tapanuli Tengah hadiri Apel Kesiapan Vaksinator Tambahan Propinsi Sumatera Utara (Provsu) Tahun 2021 bertempat di Mapolres Tapanuli Tengah pada Sabtu (10/07/2021).

Kegiatan Apel Kesiapan Vaksinator Tambahan Provsu ini serentak dilaksanakan secara virtual melalui video conference dari Polda Sumatera Utara (Sumut), yang dipimpin oleh Kapolda Sumut Irjen Pol. Drs. RZ. Panca Simanjuntak, M.Si.

Pelaksanaan Apel di Polres Tapanuli Tengah dipimpin oleh Kapolres Tapanuli Tengah AKBP Jimmy Christian Samma , S.I.K.

Kapolda Sumut dalam Sambutannya menyampaikan bahwa perkembangan pandemi Covid-19 di Sumut mengalami peningkatan signifikan per tanggal 09 Juli 2021 dengan korban meninggal dunia sebanyak 1.228 orang.

Selanjutnya, Kapolda Sumut menegaskan akan ditingkatkan pelaksanaan Ops Yustisi dan penegakan hukum untuk meningkatkan kesadaran masyarakat serta Pelaku Usaha, termasuk dalam penerapan PPKM Mikro di wilayah Sumut.

"Percepatan Vaksinasi Covid-19 akan dilaksanakan di Sumut dengan target 9. 400.000 orang dan Forkopimda Sumut melakukan penambahan Tim Vaksinator untuk mencapai target vaksinasi tersebut," kata Kapolda Sumut.

"Nantinya, pada bulan Agustus kita memiliki target 2 juta per hari yang divaksin secara Nasional," ujar Kapolda Sumut.

Kapolda juga mengatakan agar Unsur Pemerintah dan komponen Masyarakat turut serta mendukung percepatan pelaksaan Vaksinasi Covid-19 tersebut.

Pada kesempatan itu, Kapolda Sumut Irjen Pol. Drs. RZ. Panca Simanjuntak, M.Si mengucapkan terima kasih kepada Pemda, khususnya  Dinas Kesehatan, Kodam, Rumah Sakit, dan komponen masyarakat yang terlibat dalam Tim Vaksinator yang telah mengikuti Pelatihan Vaksinator Tambahan sebanyak 5.000 orang. 

Kapolda juga mengajak para Vaksinator agar tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan dalam pelaksanaan tugas.

Turut hadir mengikuti kegiatan Apel itu, Dandim 0211/TT Letkol Inf. Dadang Alex, S.Sos, Dansat Radar 234 Sibolga Letkol Lek. Darmadita Hiranda, Wadandenpom 1/2 Sibolga Mayor CPM. Triantoro, Kadis Kesehatan Tapteng Hj Nursyam, SKM, M.Kes diwakili Kabid P2P Ernita Naibaho, S.Gizi, Kasatpol PP Tapteng diwakili Kabid Satpol PP Panuturi Simatupang, SE, Ketua MU Tapteng Drs. H. Ngadiman KS, Tenaga Medis dari Dinkes Tapteng dan Poliklinik Polres Tapteng selaku Vaksinator Covid-19.(JN ZAI)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Rabu, 06 Januari 2021 - 15:28:08 WIB
    Danramil dan Babinsa Koramil 07 Alasa Bersama Forkompincam Alasa Ikuti Perayaan Natal
    Senin, 29 Maret 2021 - 22:09:15 WIB
    Ada Baju Dan Atribut FPI dari Terduga Teroris Bekasi & Condet
    Selasa, 26 Januari 2021 - 12:44:00 WIB
    Benarkah Cuma Nonton Iklan di Vtube Bisa Dapat Duit? 
    Selasa, 26 Mei 2020 - 08:13:23 WIB
    LAWAN COVID-19
    BLT Covid-19 Untuk Warga Desa Sei Belutu Diduga Tak Tepat Sasaran
    Kamis, 30 April 2020 - 19:03:33 WIB
    Salurkan Bansos Tunai Masyarakat Kelurahan Dampak Covid-19
    Bupati Bengkalis : Pergunakan Bantuan Sebaik-Baiknya
    Minggu, 05 Juli 2020 - 19:09:17 WIB
    Dari Kocek Sendiri, Satgas PDIP Kota Bogor Bagi-bagi Ratusan Paket Sembako
    Kamis, 21 Mei 2020 - 10:00:15 WIB
    LAWAN COVID-19
    Gandeng IWO, BNI Metro Salurkan Bantuan Paket Sembako ke Pondok Pesantren dan Panti Jompo
    Kamis, 20 Februari 2020 - 00:55:39 WIB
    Presiden Jokowi Ke Riau
    Besok Presiden Jokowi Datang ke Riau
    Kamis, 07 Mei 2020 - 20:54:45 WIB
    TIDAK MENGATONGI IZIN
    PT. Musim Mas Dipolisikan, Diduga Garap Lahan Diluar HGU
    Jumat, 04 Februari 2022 - 10:54:02 WIB
    Jum'at Berkah, Koramil 0620-13/Sumber, Indahnya Berbagi
    Kamis, 04 Juni 2020 - 15:35:32 WIB
    MENDORONG SELURUH DESA UNTUK MAJU
    Setelah Jalan dan Listrik, Bupati Kampar Perjuangkan Pembangunan Telekomunikasi
    Minggu, 19 April 2020 - 23:14:23 WIB
    UPAYA PENCEGAHAN COVID-19
    Bansos Fornisel sebagai Wujud Dukungan Agar Warga Menunda Pulang Kampung
    Sabtu, 29 Mei 2021 - 15:08:01 WIB
    Tim Supervisi Penanganan Covid-19 Polda Riau Tinjau Pos PPKM di Kelurahan Bangkinang
    Rabu, 27 Januari 2021 - 19:19:35 WIB
    HUT Penerangan Kodam IV/Diponegoro,
    Kapendam Tekankan Prajurit Agar Selalu Update Informasi
    Senin, 25 Januari 2021 - 18:25:32 WIB
    Uu Ruzhanul Sidak Masker di Situ Gede Kota Tasikmalaya
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved