Sabtu, 27 April 2024  
 
Babinsa Koramil 07/ Alasa Melaksanakan Penegakkan Disiplin Perubahan Perilaku

Riswan L | Kep. Nias
Rabu, 25 November 2020 - 13:05:03 WIB


TERKAIT:
   
 
Nias | Tiraskita.com - Pada hari Rabu, tanggal 25 November 2020, Babinsa Koramil 07 /Alasa melaksanakan Penegakkan Disiplin Perubahan Perilaku-perilaku di desa Ombalata,  kecamatan Alasa Kabupaten Nias Utara.

Pada Saat Penegakan Displin Perubahan Perilaku, Serda Jefri Kurniaman Jaya Giawa menyampaikan Kepada masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan, Memakai Masker, mencuci tangan dan Menjaga Jarak. Ini bertujuan untuk Memutuskan penyebaran Covid-19 di desa Ombalata kecamatan Alasa Khususnya dan Wilayah Kabupaten Nias Utara umumnya. Dan  Masyarakat supaya tidak  beranggapan bahwa Virus ini tidak ada dan keadaan biasa-biasa saja. Masyarakat dihimbau agar tetap patuh dalam mematuhi Protokol kesehatan menjadi gaya hidup dan kebiasaan sekarang ini, pungkasnya.

Pada kesempatan itu juga Sersan Jefri Kurniaman Jaya Giawa menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan program Nasional  dalam masa pandemi saat ini. Dan diharapkan  masyarakat bisa berpartisipasi dan selalu tidak menganggap remeh wabah/Pandemi yang sedang melanda seluruh dunia,tetap mematuhi protokol kesehatan,tdk usah dipaksa2 atau baru melaksanakan setelah ada aparat penegak disiplin.

Selama kegiatan ini berlangsung,dapat berjalan dengan lancar dan aman.(EZ)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Rabu, 24 Maret 2021 - 15:51:06 WIB
    Berikan Deviden Rp. 45,8 M DPRD Jabar Apresiasi PT. MUJ
    Rabu, 11 Agustus 2021 - 09:41:29 WIB
    Gubernur Riau Keluarkan Instruksi Terkait PPKM Level 3 dan Level 4
    Jumat, 03 November 2023 - 15:54:52 WIB
    Targetkan Zero No Lanfill, Untuk Pengotimalkan Pengolahan Sampah Di Kota Cimahi
    Kamis, 06 Februari 2020 - 17:12:59 WIB
    Advokat Ferari Riau Angkatan Pertama Dilantik
    Senin, 02 November 2020 - 20:32:27 WIB
    Anak dan Ibu Dipukuli Dipelabuhan, Keluarga Korban Minta Segera Diproses Secara Hukum
    Senin, 17 Mei 2021 - 21:12:46 WIB
    POLRI PERSISI
    100 Hari Kerja Kapolri, 1.864 Kasus Diselesaikan Dengan Restorative Justice
    Selasa, 19 Mei 2020 - 01:53:24 WIB
    Diduga Ageni Motor Bodong, Oknum Perangkat Desa Dibekuk Polisi
    Senin, 18 Januari 2021 - 13:12:57 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Memberikan Tali Asih Kepada Masyarakat Kurang Mampu di Desa Binaan
    Minggu, 14 Juni 2020 - 00:33:58 WIB
    KASUS SUAP PERKARA TAHUN 2015-2016
    Nurhadi Dan Menantunya Akhirnya Berhasil Ditangkap KPK Di Jakarta Selatan
    Rabu, 27 Januari 2021 - 14:36:08 WIB
    Seorang Kakek di Pelalawan Cabuli 6 Anak Dibawah Umur
    Selasa, 23 Juni 2020 - 18:51:17 WIB
    Kasad Tutup Pendidikan Seskoad Angk LVIII Secara Virtual dari Makorem 072/Pmk
    Kamis, 21 Januari 2021 - 22:55:53 WIB
    Haji Permata Tewas Tertembak, Polda Riau Periksa Petugas Bea Cukai
    Jumat, 24 Desember 2021 - 13:38:33 WIB
    Presidensi G20 Indonesia Dorong Inklusi Keuangan Global
    Kamis, 16 Juli 2020 - 12:24:07 WIB
    Majukan Pendidikan PAUD, Muslimawati Catur; Siap Bersinergi Dengan UP Tuanku Tambusai
    Minggu, 30 April 2023 - 22:27:19 WIB
    Wakil Bupati Rokan Hilir Hadiri Halal BI Halal DPD PKS Rokan Hilir
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved