Rabu, 24 April 2024  
 
Kab Nias Utara Terima Penghargaan Dari Kementerian Keuangan RI

Kah | Kep. Nias
Kamis, 09 Februari 2023 - 15:04:35 WIB

Niasut
TERKAIT:
   
 
Nias Utara,- Pemerintah Kabupaten Nias Utara menerima Piagam Penghargaan dari Kementrian Keuangan RI melalui Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Gunungsitoli, sebagai Pemerintah Daerah tercepat dalam menuntaskan penyaluran Dana Desa semester II Tahun anggaran 2022, yang di serahkan langsung oleh Jakson Sunario Panjaitan Selaku Kepala KPPN Gunungsitoli dan di terima langsung Bupati Nias Utara didampingin Staf Ahli dan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD), yang di laksanakan di aula AMAN lantai I Kantor Bupati.

Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Gunungsitoli menyampaikan bahwa KPPN Gunungsitoli merupakan perwakilan Bendahara Umum Negara baik Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (fisik dan non fisik), Dana Desa (BLT dan Non BLT), sehingga berdasarkan penilaian bahwa Kab. Nias Utara merupakan Kabupaten yang lebih cepat melaksanakan proses pentrasferan Dana Desa Semester II TA 2022, serta berharap semoga kedepan Pemda Nias Utara dapat mempertahankan prestasi untuk menjadi lebih baik.

Bupati Nias Utara Bapak Amizaro Waruwu, S. Pd dalam sambutannya menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas penilaian dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Gunungsitoli yang menempatkan Nias Utara sebagai Kabupaten tercepat dalam menuntaskan penyaluran Dana Desa semester II TA 2022. Bupati juga berterima kasih kepada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Nias Utara yang telah bekerja keras dan berbuat yang terbaik dalam melaksanakan tugas sehingga Pemda Nias Utara mendapatkan apresiasi dari Direktorat Jenderal Perbendaharaan Negara.

Humas


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Senin, 26 April 2021 - 18:10:32 WIB
    Pembangunan RSUD Nias Selatan Diduga tidak Memenuhi Stuktur Standar Bangunan Rumah Sakit
    Rabu, 20 Januari 2021 - 09:07:24 WIB
    Rutan Terima 101 Tahanan Baru dari Polda dan 4 Polsek
    Kamis, 30 September 2021 - 15:07:27 WIB
    Dengan Tetap Jalankan Protkes Yang Ketat, Danwingdiktek Tutup Pendidikan Sus Pemeliharaan Landasan A
    Sabtu, 10 Februari 2024 - 17:21:11 WIB
    MENGAPA HARUS GANJAR
    Selasa, 16 Maret 2021 - 19:53:22 WIB
    Oknum Polisi Ikutan Rampok Emas Kiloan
    Minggu, 18 Juli 2021 - 11:23:08 WIB
    KETUM GPSH : "PAK TERAWAN & PAK ANDHIKA KAMI TUNGGU VAKSIN NUSANTARAMU""
    Rabu, 20 Mei 2020 - 20:04:06 WIB
    LAWAN COVID-19
    Peduli Covid-19, BNI Kembali Serahkan Sembako dan APD
    Selasa, 01 Maret 2022 - 10:06:22 WIB
    Bakhtiar Ahmad Sibarani Sumbang Rp50 Juta Hadiah Untuk MTQ Sibolga
    Selasa, 23 Maret 2021 - 15:36:46 WIB
    Dua Anak Tewas di Bekas Galian C, Siapa Yang Tanggung Jawab
    Minggu, 07 Juni 2020 - 00:14:19 WIB
    MOI Sukses Laksanakan Pra UKW Via Zoom
    Kamis, 12 Mei 2022 - 09:11:34 WIB
    Temui Menpora Amali, Gubri Usulkan Riau Jadi Tuan Rumah Haornas ke-39
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 15:43:34 WIB
    LAWAN COVID-19
    Pandemi Covid-19 Meningkat, Pemkab Kampar Rapat Koordinasi dengan Satgas Covid-19
    Selasa, 12 Januari 2021 - 07:38:47 WIB
    Gubernur Jabar Hadiri Pembukaan Rakernas Pembangunan Pertanian 2021
    Senin, 08 April 2024 - 09:23:13 WIB
    Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
    Selasa, 23 Juni 2020 - 06:23:48 WIB
    Bupati Kampar Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Dan Masyarakat Terdampak Covid-19
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved