Dukungan kepada Komjen Pol Listyo Sigit yang pernah menjabat sebagai Kapolda Banten untuk menjadi Kapolri terus mengalir. Baik itu dari ulama, tokoh masyarakat,  ketua padepokan dan masih banyak lainnya.
">
Jum'at, 26 April 2024  
 
Dekat Dengan Ulama,
Ketua MUI Kabupaten Tangerang Dukung Listyo Sigit Jadi Kapolri

Rahmad | Banten
Jumat, 15 Januari 2021 - 13:27:31 WIB


TERKAIT:
   
 
TANGERANG | TIRASKITA.COM  - Dukungan kepada Komjen Pol Listyo Sigit yang pernah menjabat sebagai Kapolda Banten untuk menjadi Kapolri terus mengalir. Baik itu dari ulama, tokoh masyarakat,  ketua padepokan dan masih banyak lainnya.

Kali ini, dukungan untuk Komjen Listyo Sigit datang dari ketua MUI Kabupaten Tangerang KH Moch Ues Nawawi.

"Saya ketua MUI Kabupaten Tangerang KH Moch Ues Nawawi mendukung Komjen Listyo Sigit menjadi calon Kapolri yang baru pengganti bapak Jenderal Idham Azis yang mau memasuki masa pensiun," ujarnya. Jum'at, (15/01/2021).

KH Moch Ues Nawawi  menambahkan bahwa sosok Komjen Listyo Sigit sangat cocok menjadi Kapolri. Menurutnya, Komjen Listyo Sigit Prabowo merupakan sosok yang dekat dengan semua kalangan, bahkan dengan kepiawaiannya mampu membangun komunikasi dan merajut kebinekaan dan mampu menjalin sinergitas dengan semua komponen.

"Pribadinya sopan, murah senyum, rendah hati, memiliki integritas, dan tidak sungkan sowan ke Pesantren," terang KH Moch Ues Nawawi.

Lanjutnya, "Beliau (Komjen Listyo Sigit-red) mampu bergaul dengan siapapun, tidak pilah pilih. Saya berharap masyarakat tidak mempermasalahkan Agama Calon Kapolri, karena setiap warga negara mempunyai hak dan kedudukan yang sama".

Terakhir, KH Moch Ues Nawawi berharap Komjen Listyo Sigit mampu melakukan penegakan hukum di Indonesia.

"Dan harapan saya jadilah Jenderal sebagai panglima penegakan hukum di wilayah NKRI," tutupnya. ***

Sumber : Humas Polda Banten


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Sabtu, 03 Juli 2021 - 00:25:03 WIB
    Ratusan ASN Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai Berbelanja di 3 Lokasi Pasar Rakyat
    Selasa, 05 Januari 2021 - 15:32:35 WIB
    Wakil Gubernur Riau Sambut Kedatangan Vaksin Sinovac
    Sabtu, 18 September 2021 - 16:49:09 WIB
    Polresta Bandung Polda Jabar Salurkan Bansos Sembako Bagi Warga Masyarakat Terdampak PPKM Level 3
    Kamis, 16 September 2021 - 08:16:16 WIB
    Ormas Meminta Pangdam III Siliwangi Klarifikasi Terkait Aset Militer Yang dipakai Tempat Hiburan Mal
    Jumat, 12 Februari 2021 - 22:48:01 WIB
    DPRD Pekanbaru Imbau Imlek Tak Dirayakan Berlebihan
    Selasa, 20 September 2022 - 09:40:08 WIB
    Good Bye Putin! Rusia Kalah Lagi, Ukraina Menang di Sini
    Jumat, 18 Juni 2021 - 09:12:56 WIB
    Ternyata Ada Ketua DPRD Yang Kirim Uang ke Pemasok Senjata KKB Papua
    Selasa, 16 Mei 2023 - 09:43:35 WIB
    DPRD Jabar Gelar Rapat Paripurna Bahas Tiga Agenda Sekaligus
    Sabtu, 18 Juni 2022 - 09:27:03 WIB
    Kapolda Riau Terima Gelar Datuk Wira Lela Setia Negeri, M. Iqbal: Ini Anugerah Luar Biasa
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 09:55:02 WIB
    Danrem 133/NW Gorontalo Dampingi Pangdam XIII/Mdk, Kunjungan Kerja ke Yonif R 715/Motuliato
    Jumat, 01 September 2023 - 10:07:38 WIB
    Jabatan Fungsional Upaya Tingkatkan Kinerja ASN Lebih Bagus dan Terukur
    Jumat, 13 Januari 2023 - 08:10:56 WIB
    Pj Wako Pekanbaru Lantik Pejabat Baru, Ini Daftarnya
    Minggu, 04 Juni 2023 - 22:17:14 WIB
    Sidang PGI Wilayah Riau di Hadiri Ketua Umum PGI Pusat
    Rabu, 12 Agustus 2020 - 12:13:28 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Bersama Masyarakat Desa Humenesiheneasi
    Senin, 21 Juni 2021 - 15:00:53 WIB
    Sang Kapal Ilahi Milik China Antarkan 3 Astronautnya ke Luar Angkasa
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved