Senin, 06 Mei 2024  
 
Sosialisai P4GN Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba

Kah | Serba-Serbi
Selasa, 02 April 2024 - 12:09:20 WIB

P4gn
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,- Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika (P4GN) di Kampung Bandar Sungai, Kecamatan Sabak Auh, Kabupaten Siak, Riau, mendapatkan apresiasi dari pemerintah.

Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Siak dengan tujuan untuk menjaga, menjauhkan, dan melindungi masyarakat dan generasi muda Kabupaten Siak dari penyalahgunaan Narkotika dan Obat Terlarang (Narkoba).

"Sosialisasi P4GN sangat bermanfaat untuk menyelamatkan generasi muda dari paparan narkoba," kata Bupati Siak Alfedri dikutip Selasa (2/4/2024).

Alfedri menegaskan pentingnya pelaksanaan sosialisasi ini karena selain memberikan pemahaman tentang narkoba, juga menginformasikan tentang efek negatif setelah mengonsumsi narkoba dan konsekuensinya.

Dia juga menyoroti penyebaran narkoba yang sudah merambah seluruh desa di Indonesia. Oleh karena itu, ia berharap sosialisasi ini dapat mendorong orang tua untuk lebih memperhatikan anak-anak mereka dan memberikan edukasi kepada masyarakat, terutama generasi muda, mengenai bahaya narkoba.

Alfedri menekankan bahwa sekali mengonsumsi narkoba dapat menimbulkan dampak negatif dan berbahaya, termasuk bagi kesehatan, baik secara fisik maupun mental.

"Dengan Sabak Auh sebagai daerah pesisir yang sangat rentan terhadap peredaran Narkoba, kami mengajak masyarakat untuk berperan aktif dengan melaporkan ke polisi jika menemukan aktivitas yang mencurigakan," imbuhnya.

Menurutnya, daerah pesisir seringkali menjadi jalur tikus bagi peredaran narkoba karena dianggap aman dari pengawasan aparat.

"Oleh karena itu, kami menghimbau kepada masyarakat agar segera melaporkan ke polisi jika menemui hal-hal yang mencurigakan," tandasnya. 

(Mediacenter Riau/pr)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peluang Usaha Mikro Harus Di Dukung Perda
  • Ketua PWI Pusat, Membandel Dan Cuekin Rekomendasi DK PWI
  • Imunisasi Dasar Lengkap & Universal Child Immunization, Pemkot Cimahi Gelar Review Penguatan
  • Jawaban Gubernur atas Ranperda, hingga Penutupan Masa Sidang DPRD JABAR
  • Sekretariat DPRD Jabar Terima Kunjungan Kerja BK DPRD Kota Sukabumi
  • DPRD Jabar Terima Kunjungan Kerja DPRD Provinsi Chungcheongnam-do Korea Selatan
  • Paket Proyek PUPR Prov Riau TA 2023 Terindikasi Tidak Sesuai RAB dan Bestek
  • Ahmad Yuzar Resmi Dilantik Jadi Pj Sekda Kabupaten Kampar
  • Kajati Riau Dianugerahkan Gelar Adat, Pj Gubri Sampaikan Ucapan Selamat
  •  
     
     
    Rabu, 15 Juni 2022 - 20:46:43 WIB
    Kegiatan P4GN Di SMP Negeri 2 Bangko
    Selasa, 15 Juni 2021 - 17:05:29 WIB
    Vonis Eks Jaksa Pinangki Dari 10 Turun Jadi 4 Tahun, ICW: Ini Merusak Akal Sehat
    Kamis, 11 Februari 2021 - 18:48:17 WIB
    Polres Siak Tangkap 4 Pengedar Sabu di Kecamatan Sungai Apit
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 08:19:52 WIB
    Ridwan Kamil Samakan Gerak Pengendalian COVID-19 di Bodebek
    Rabu, 22 September 2021 - 08:19:19 WIB
    BABINSA DESA LAEHUWA TURUT HADIR DALAM PELANTIKAN PENGURUS PKK TINGKAT DESA
    Senin, 21 September 2020 - 16:17:37 WIB
    Bupati Siak Resmikan Peletakan Batu Pertama Ponpes MQ di Kampung Seminai Kecamatan Kerinci Kanan
    Sabtu, 26 Juni 2021 - 19:50:57 WIB
    Kapolri Terbitkan E-Book Pedoman Manajemen Kontijensi Klaster Covid-19
    Selasa, 17 November 2020 - 18:06:01 WIB
    Iklim Investasi Perlu Didukung Tenaga Kerja Berkompetensi Tinggi
    Kamis, 06 Januari 2022 - 11:34:46 WIB
    Gagal Laksanakan Proyek Sesuai Kontrak 4 Kontraktor masuk Daftar Hitam
    Kamis, 28 April 2022 - 13:16:06 WIB
    Anggota DPRD Jabar Dapil XI Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan
    Senin, 12 Oktober 2020 - 18:43:59 WIB
    Korupsi Bakamla, KPK Eksekusi Penyuap Fayakhun ke Lapas Cipinang
    Jumat, 23 Juli 2021 - 10:50:35 WIB
    Pemotongan Hewan Kurban Dinas Lingkungan Hidup Rohil Disaksikan Oleh Bupati dan Wakil Bupati
    Senin, 21 September 2020 - 02:22:05 WIB
    Aduh, Mahasiswi Digilir 7 Pria Usai Kunjungi Tempat Hiburan Malam
    Selasa, 07 April 2020 - 10:27:59 WIB
    TANGGAP DARURAT COVID-19
    Kabupaten Kampar Menaikkan Status Daerah Dari Siaga Darurat Menjadi Tanggap Darurat Covid-19
    Kamis, 30 September 2021 - 10:43:47 WIB
    Sergai Gelar Rakor Penanganan Covid-19, Bupati: “Kerja Keras dan Sinergitas Tidak Akan Mengkhianat
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved